Rose At The Second Sight Karya Ky Bagian 4
mendengar sikap membangkangku. 325 | Aku
berpikir keras. Apa yang bisa membuat perjodohan ini gagal" "Kalau kamu terus
menerus keras kepala begini, Papa pasti akan marah besar! Mama berusaha menutupi
penolakan kamu! Sekarang keluarga Surya sudah siap mendatangi keluarga kita!"
Mama masih berbicara dengan nada tinggi. Aku termenung menatap layar laptop.
Mataku menangkap salah satu folder di dekstop dengan tulisan "Xaverine Hospital" Yes!
Aku tak tahan untuk tidak tersenyum melihat petunjuk kecil tapi penting ini. "Ma, aku
harus sering kontrol ke rumah sakit?" aku membuat suaraku semelas mungkin.
"Bukannya endometriosis kamu sudah sembuh?" tanya Mama. "Masalah lainnya,
Ma"ada kista di saluran indung telur kiri...harus dioperasi"sudah besar, Ma...8 senti..."
kataku berusaha untuk tetap membuat nada suara yang sedih. "Kista"...kok kamu nggak
pernah cerita" Kok bisa...?"" tanya Mama tiba-tiba nada suaranya turun 2 oktaf
sekaligus! 326 | Yesss!! Sorakku dalam hati,
walaupun di sisi hati yang lain aku merasa bersalah sudah menggunakan penyakitku
sebagai alasan untuk menghindar...maafkan aku ya, Ma... "Baru beberapa bulan lalu
ketahuan, Ma"pasti cerita ke mama, tapi kan mama selalu konsentrasi ke masalah
perjodohan, jadi lupa terus mau cerita... " jawabku langsung ke intinya, lalu kuceritakan
semuanya, termasuk tindakan kuret yang sudah kulakukan untuk menanggulangi
masalah endometriosisku... "Mama ke tempat kamu besok..." kata mama lagi. Nada
suaranya lemas. "Nggak usah, Ma...hanya operasi kecil, toh sekarang aku juga nggak
apa " apa. Belum tahu juga jadwal operasinya..." jawabku meyakinkan mama. "Mama
sama Papa baik-baik saja ya?" sambungku lagi berusaha menutup pembicaraan.
"Ya"kamu juga, kasi kabar mama kapan operasinya dilakukan. Tante Jennice tahu?"
tanya mama. "Belum juga, Ma, nanti dikasi tahu?" jawabku jujur. Aku memang belum
bercerita apapun ke adik mama itu. 327 | "Ya
udah...kamu kasi kabar mama terus"jaga kesehatan kamu...ingat itu?" kata mama
sebelum menutup telponnya. Aku bernafas lega. Lumayan, sebagai penundaan... Tetapi
aku jadi ingat lagi tentang penyakit Kista yang seharusnya sudah aku operasi...
?LoveReads Benny: Aku berada di teras belakang, menikmati semilir angin sore yang
mengalir melalui pohon mangga dan pohon rambutan yang tinggi menjulang. Hari
minggu adalah hariku dengan Troll. Aku sedang ngobrol dengan Troll. Sudah lebih dari
3 jam! Bayangan Liana masih melekat erat dibenakku, kenyataan bahwa Liana tidak
pernah membalas pesan maupun menjawab telponku lama kelamaan membuatku
lelah...Troll yang selalu memberiku semangat akhirnya hanya diam seribu bahasa 328 |
melihat diriku yang semakin tidak pernah
2Rose At The Second Sight - KY
mengikuti sarannya lagi" "Besok aku periksa ke rumah sakit lagi, Mas?" kata Troll.
"Aku anter Troll?" tanyaku. "Nggak lah, Mas"kontrol doang...bisa sendiri?" elak Troll.
Entah"percakapan kami begitu mengalir, seperti sedang duduk berhadapan...chemistry
yang terbentuk diantara kami berdua sudah sangat kental... Isi percakapan yang aneh
sebenarnya, karena aku tidak pernah tahu dimana Troll tinggal. Kalimat penolakan Troll
menunjukkan seakan kami berdua berada dalam satu daerah yang sama, yang
terdengar sangat mudah bagiku untuk mencapainya. "Dokternya cowok apa cewek?"
tanyaku iseng. "Cowok. Dokter kandungan Danny Morgan" jawab Troll. Aku
mengerutkan dahiku. Laki-laki" Dan dia akan memeriksa 'itu'nya Troll juga?" Nggak
bener ini"pikirku. "Nggak bisa cari dokter cewek, Troll?" tanyaku lagi. 329 | R a t u - b u
k u . b l o g s p o t . c o m "Ada sih"cuman males aja gonta- ganti, Mas"lagian
dokternya cakep! Lumayan cuci mata..." jawab Troll becanda. Aku langsung panas
seketika! "Ganti dokter! Dengar Troll?" GANTI DOKTERNYA DENGAN DOKTER
CEWEK!!" kataku tiba-tiba kesal! "Lho, emang kenapa?"" tanya Troll merasa aneh.
Kenapa?" "Aku nggak rela 'itu' kamu di obok-obok laki-laki lain!" kataku kesal, kutekan
tombol enter dengan gemas! "Massssssss...dia dokter kandungan, itu pertama. Kedua,
umurnya 57 tahun, botak, bukan tipeku, dan yang mas sebut 'itu' ku, nggak akan
diobok-obok, massssss..." jawab Troll lagi. "Mau ganti nggak"!?" tanyaku lebih kesal
tanpa rem lagi. "Nggak mauuuu!!" teriak Troll. "Bandel!!!" tulisku. Troll diam. Aku tatap
monitor laptop dengan kesal, menunggu pembangkangannya. 330 | R a t u - b u k u . b l
o g s p o t . c o m 5 menit"Troll belum jawab juga"kerut di dahiku mulai rata. 10
menit"mataku melunak... 15 menit"aku mulai khawatir 20 menit"aku panik! Kulihat
sinyal internet bagus... "Troll?" panggilku. "Troll..." panggilku lagi. "Sayang..." tulisku
penuh rasa cemas"baru sadar aku memanggilnya sayang"setelah terlanjur kutekan
enter" "Mas..." Troll menjawab! "Dari mana?" tanyaku langsung. "Sakit perut tiba-tiba,
Massssss.."jawab Troll "Lama amat.." gerutuku. "Habis pup nelpon rumah sakit,
Massss?" lanjut Troll. "Ada apa?" tanyaku bingung. "Ih, mas pikun! Katanya suruh ganti
dokter...sekarang dokter kandungannya namanya Camelia Salim. "udah daftar untuk
minggu depan...puassss" Nggak bawel lagi?" kata Troll. 331 | R a t u - b u k u . b l o g s
p o t . c o m Aku tersenyum"lega"puas"karena Troll patuh" Karena tidak ada yang
bisa melihat 'itu' Troll" Tidak juga sebenarnya" Karena Troll menunjukkan hati
terdalamnya melalui tindakan yang nyata...bukan hanya lip service... "Gitu
dong"pengertian dan perhatian yang besar buat Mas mu ini?"ujarku senang.
"Pemaksaan! Diktator! Hittler! Salazar!" Troll menggerutu. Aku tertawa membaca
ekspresinya. Entah sejak kapan, rasa ini timbul. Rasa ingin memiliki Troll secara utuh,
sebenar-benarnya ke dalam dunia yang nyata! Rasa nyaman untuk berbicara panjang
lebar, berdiskusi tentang apapun, berkeluh kesah...selalu ada untukku, setiap saat"
Aku memang tidak tahu bagaimana fisik dia, tapi aku tidak mempedulikan itu"Kalau
ternyata Troll cacat atau berwajah sangat buruk"aku tidak akan mempermasalahkan
hal itu, aku menyukai jiwa, perasaan, hati, kata dan kebijakannya! Raga adalah casing
luar yang bisa berubah...hanya rangka luar yang bisa hancur"
2Rose At The Second Sight - KY!!!
(re-pdf by http://cerita-silat.mywapblog.com)
332 | Belum ada sedikitpun pernyataan cinta
yang aku ucapkan... aku hanya merasa belum siap ...belum waktunya...entah kapan...
"Mas, tante Jennice adik mama lagi datang"nanti sambung lagi ya...bye!" Troll pamit
dan menutup aplikasinya. Aku membuka emailku, Troll mengirimiku link sebuah toko
buku online yang katanya sering memberi diskon besar untuk semua jenis buku. Aku
ingin membuat sedikit kejutan buat Troll. Aku ketik kata kunci "kumpulan puisi" di toko
2Rose At The Second Sight - KY
buku online itu. Beberapa pilihan buku kumpulan puisi keluar. Beberapa buku menarik
perhatianku " berdasarkan sampul bukunya saja sebenarnya. Sebuah buku puisi
kupesan, buku kedua dari penyair Anna. Judulnya The Anna: Cinta Tak Harus Memeluk
Dirimu. Aku pilih buku ini, karena hanya pengarang buku ini saja yang aku tahu, itupun
karena dulu Liana yang membeli buku pertamanya. Aku hanya tersenyum
membayangkan Troll akan terkagetkaget begitu aku tulis puisi panjang lebar. 333 | R a t
u - b u k u . b l o g s p o t . c o m Sepenggal puisi ditulis di kolom deskripsi, telah
menggelitik hatiku: "Pernahkah terpikir dalam hatimu, Bagaimana menghentikan
kegilaanku, Untuk terus menerus memujamu, Aku menyerah sekarang untuk tidak
memberitahumu. Hanya satu... Katakan bahwa kau mencintaiku?" Dan ternyata Anna
berkonspirasi dengan penyair Beth lagi di buku ini. Kutipan Beth: "Aku dan Anna adalah
jantung pisang, tumbuh satu kali dalam hidup ini, untuk kemudian mati
bersama-sama?" Aku tersenyum, dan sudah merasa tidak sabar menunggu buku yang
kupesan ini. Aku sedang menutup laptopku ketika papa menghampiriku, dia langsung
duduk di sebelahku. "Sudah hampir satu tahun, Ben"papa tahu kamu masih berusaha
menata kehidupanmu, tetapi waktu berjalan dengan cepat tanpa kamu sadari. Mama
kamu sudah tidak mampu 334 | untuk berbicara
masalah ini, Ben. Papa dan Mama akan tetap mencarikan kamu seorang pendamping
hidup yang baru?" kata papa sambil menatap mataku. "Pa"Benny sudah mengambil
sikap tentang hal ini Pa. Benny akan mencari sendiri. Benny tidak mau dijodohkan lagi"
Maaf, Pa, bukannya Benny membangkang, tapi Benny sudah cukup mendapat pelajaran
dari kegagalan rumah tangga Benny. Ini adalah hidup Benny." kataku tegas.
Pengalaman pahit memberiku kekuatan untuk menentukan sendiri langkah yang akan
kutempuh. "Papa mengerti"mama kamu juga...tapi kalau kamu tidak bergerak dengan
cepat"semua akan menjadi terlambat"Papa percaya kamu pasti bisa menyelesaikan
hal ini?" kata papa sambil berlalu pergi. Aku termenung. Aku buka lagi laptop, mencari
Troll"mencari sumber ketenangan jiwaku" "Troll?" panggilku. "Mas?" sahut Troll.
"Tante kamu sudah pulang?" tanyaku. 335 |
"Udah, cuma mampir nengok, nih dia bawain aku makanan favoritku" tunggu ya..."
kata Troll lagi. Sebuah foto tampak di layar. 4 buah Pao berbentuk teratai didalam 1 dus.
"Apa isinya?" tanyaku. "Tausa. Kacang item, mauuuu?"" Hmmmm enakkkk." Troll
meledekku. Aku tersenyum. "Foto dirimu Troll, aku pengen lihat..." kataku tidak tahan.
"Hmmm foto?"...bolehlah"bentar?" jawab Troll Aku tersenyum penuh harap. Sebuah
foto datang. Foto jempol kakinya! Aku tersenyum lebar. "Trollllll!!!!!!" teriakku pura-pura
marah. "Wkakakakakaka...yahhh gitu deh Mas, tampangku miripmirip gitu deh...foto Mas
mana?" goda Troll. "Tunggu"nih?" kataku. Kukirim foto itu segera. "Hahahahah imut
banget! Hamster siapa, Mas?" Troll tertawa melihat foto hamster yang kukirim. "Minggu
lalu keluarga mama datang berikut pasukan kecilnya, ada yang bawa Hamsternya
kemana-mana?" jelasku. 336 | "Yang ngirim
foto ini seimut ini nggak ya...?" goda Troll lagi. "Lebih imut Troll, lebih
nggemesin"hahahahaha" jawabku. "Troll, tadi Papa ngobrol sama aku?" sambungku
"Tentang?" tanya Troll. Aku menceritakan semuanya. "Sudah waktunya mencari
pasangan hidup baru. Itu yang papaku tekankan tadi. Aku berjanji akan mencari
pasangan hidupku sendiri?" kataku lemas. "Nasib kita sama Mas"Bulan lalu
orangtuaku juga berniat menjodohkanku, Mas"tapi akhirnya nggak jadi, mereka
membatalkan seketika ketika tahu aku pengidap kista di saluran indung telur. Karena
mereka takut aku tidak bisa hamil. Dan mereka juga mendengar kabar negatif bahwa
aku baru dikuret"mereka pikir aku hamil diluar nikah, terus menggugurkan
kandunganku"gila ya"Semua orang sudah menganggapku cewek murahan, makanya
papa dan mama ingin aku cepat-cepat menikah ?" kata Troll panjang lebar. Aku
2Rose At The Second Sight - KY
terdiam, rasa miris menggores di jantungku. Aku tidak pernah menganggap kamu
begitu, Troll"kata benakku. 337 | "Terkadang
orang memang selalu berkesimpulan negatif...mendengarkan gosip lebih menarik
daripada mendengarkan sebuah berita, iya kan" Tentang janjiku ke papa itu Troll,
bagaimana aku bisa kenal dengan para wanita itu ya"...aku nggak banyak
teman"apalagi teman cewek?" jelasku. Troll terdiam agak lama. "Blind date, Mas...aku
yang akan mengatur buat Mas, ok?" kata Troll. "Blind date" Kencan buta?" tanyaku tak
percaya. "Iya"sekarang apa kriteria cewek yang Mas mau" Spesifik, rambut warna
apa, umur berapa.. dll." tanya Troll lagi. Aku terdiam. Cewek yang aku mau" Seperti
Liana?" Bisakah?"" "Mas!!" panggil Troll tidak sabar. "Aku" Ng...bebas Troll, terserah
kamu saja?" kataku benarbenar bingung. "Ya udah, pokok nya yang umurnya antara 25
sampe 30 ya..." kata Troll. Dan dia langsung meninggalkan chatroom kami.
?LoveReads 338 | Troll: Aku mencoba
berkonsentrasi di blog yang menyediakan layanan Blind Date. Sesekali kuseka air mata
dan ingusku yang mulai mengalir dengan menyakitkan, saat kutawarkan kencan buta
pada mas... Bego dan tolol mungkin adalah nama tengahku"tapi nama depanku adalah
Cinta dan nama belakangku adalah Wish" Kubuat pendaftaran anggota baru untuk pria
yang kuberi nama samaran Ryo Sanders. Ryo Sanders Usia: 31 tahun. Hobby: baca,
traveling, musik Mencari: wanita anggun, usia 25"30 tahun, tubuh proposional, tinggi
badan minimum 160 dan maksimum 170 cm, kulit putih bersih, rambut hitam sehat,
serius, sense of humor tinggi, sehat lahir batin. Kubersihkan lagi ingus yang mengalir di
bibirku. Asinnya mengingatkanku air di lautan yang tak bertepi...jauh dari 339 | R a t u b u k u . b l o g s p o t . c o m jangkauan mata, apalagi jangkauan tangan... Mataku
perih oleh genangan air mata yang tak ada habis-habisnya, bagaikan air terjun yang
selalu mengucurkan air dari dalam perut sang Bumi" Kukirim ke Mas, data yang telah
kukarang setengah mati...bukan karena kesulitannya, tapi karena aku harus mengetik
semua huruf per huruf perlahan-sangat
2Rose At The Second Sight - KY!!!
(re-pdf by http://cerita-silat.mywapblog.com)
perlahan, agar hatiku yang tertidur tak terbangun dan terluka... Apa yang kamu
harapkan dari usaha ini" Seorang istri bagi Daniel Wish" Batinku bolak-balik
mengatakan kalimat ini. Mengapa" Tak usahlah menjadi kepo kalau hanya untuk
menunjukkan besarnya cinta yang ada di hati"batinku merajuk. Selesai sudah... Besok
hari Senin, mungkin beberapa wanita itu akan mulai berdatangan. Akan kupilihkan yang
paling sempurna, wanita untuk Blind Date mas-ku tercinta" Aku terisak tiba-tiba, hatiku
yang tertidur tergoncang dan terbangun dengan lelehan darah di sekujur pori-porinya...
340 | Aku naik ke ranjangku, meringkuk lagi
dengan rasa sakit yang tajam itu" Ini hidupku, yang sudah terjerat oleh indahnya
katamu, Ini tubuhku, yang sudah terjerat oleh nikmat nadamu, Ini pikiranku, yang sudah
terjerat oleh akalmu, Ini hatiku, yang sudah terjerat oleh cintamu! Aku mencintaimu,
Mas, Kata ini sudah kutuliskan di tiap lazuardi cakrawala, Kata ini sudah kusebarkan di
tujuh samudra, Kata ini sudah menjadi nama adinda" Aku mencintaimu,Mas,
Mematuhimu melebihi surya yang tunduk pada waktu, Melayanimu melebihi budak di
istana ratu, Mengagumimu melebihi lebah pengumpul madu" Aku mencintaimu, Mas"
Melebihi hidupku sendiri! Tantang aku, Mas! Apa yang bisa membuktikan
kebenarannya! Bukan dengan mengiris jantungku sendiri dengan sebilah bambu hingga
aku layu! 341 | Tapi, ku kan persembahkan
seribu ratu untukmu, dan membiarkan kau bercumbu di depan mataku! Senggukan
tangisanku menggoyang tubuhku, merontokkan semua kekuatanku" Aku terlelap
2Rose At The Second Sight - KY
dalam kegelisahan, seakan melayang diantara tulisan-tulisan puitisku" Mas, Tak
adakah setitik butir debu rasa tentangku dihatimu" Tak adakah sebaris puisi darimu
agar aku bisa berharap" Rasa ini begitu menyiksa jika hanya aku yang menunggu"
Tunjukkan Mas, bahwa kau tlah menulis puisimu setinggi kepakan sayap"
?LoveReads Benny: Aku menggaruk kepalaku yang tidak gatal, membaca rencana
acara kencan buta yang sudah diatur Troll. Ada 6 kencan yang aku harus ikuti. Kata
Troll ini sudah pilihan, dari data 342 | yang
mereka kirim. Troll memintaku untuk menentukan tempat kencanku. Aku memegang
dahiku yang terasa pening. Sebenarnya malas beginian, tapi Troll begitu bersemangat
45!! Aneh...apa yang Troll lakukan selalu bertentangan dengan arti tersembunyi yang
aku dapatkan dari puisi-puisinya... Bingung...apa yang sebenarnya ada di dalam hati
Troll" "Troll!" panggilku, sembari mataku melekat ke sebuah email dari Mister Massimo.
Dia bercerita tentang klaim besar yang tengah jadi sorotan di kantor dia. Sebuah pabrik
garment di Srilanka membuat lapisan untuk clean finish order dia dengan cara yang
salah. Semua sambungan panel memang sudah dilapisi kain katun tipis agar jahitan
obrasannya tidak terlihat karena dibungkus oleh kain katun itu. Tetapi masalahnya,
semua lapisan katun penutup itu melintir! Aku tersenyum membaca email nya, bukan
bahagia, tetapi memang butuh trik khusus untuk mendapatkan hasil lurus, rapi dan tidak
melintir. 343 | Ketika mataku kembali ke
chatroom, Troll ternyata sudah berteriak-teriak memanggilku! Aku tersenyum lebar
membaca gaya tulisan dia... "Ya mas?" "Mas!" "Masssssssssssssss" "Mass mass mass
?" "Hallowww massss...halloww hallowww bandung..." "Bodoooooooooo!" "Hahahaha
maaf sayang"ada telpon dari pembeli kainku tadi, masalah, katanya kainku bikin
melintir di bis-an clean finish baju"bingung kudu bagaimana..." aku pura-pura
mengeluh. "Ooo kirain ketiduran Mas- ku ini. Bilang aja ke pabrik itu Mas, motong kain
untuk bis itu harus serong, diagonal, jangan sepanjang kain atau ngikutin lebar kain.
Kalo dipotong arah diagonal nggak akan melintir..." kata Troll. Aku menegakkan
tubuhku, membaca tulisan Troll dengan tidak percaya! Troll mengerti teknik jahit?""
Apakah dia di dunia garment juga?" Aku menatap tulisan dia tidak percaya. Aku ingin
menanyakan langsung, tapi ada sesuatu yang menahanku, karena aku yakin dia akan
mengelak" "Back to biz"mana daftar tempat kencannya?" kejar Troll. 344 | R a t u - b
u k u . b l o g s p o t . c o m Aku ketikkan nama-nama tempat yang aku mau sebagai
tempat kencanku. Aku pilih daerah yang jauh dari rumah dan kantor. Caf? dan cozy
resto aku pilih secara acak untuk nama secara acak juga. "Ok, aku atur dulu ya,
Mas...tar aku kirim jadwalnya..." kata Troll. Lalu dia keluar dari chatting. Masih tidak bisa
kupercaya apa yang Troll lakukan, mengapa dia sampai segini keponya mengatur
kencan buta untukku" Mengapa?" Benar-benar tidak masuk diakal"benar-benar tidak
bisa menyelami isi hati dan pikirannya" Aku memutuskan untuk mengikuti permainan
Troll ini. Aku ingin tahu apa yang dia inginkan dari semua ini" Aku keluar ruanganku,
mau membuang isi kandung kemih yang sedari tadi sudah siap tumpah. Tiga orang
merchandiserku tampak kasak- kusuk disalah satu meja staf. Salah satu dari mereka
tertawa pelan sambil menunjuk ke arah meja Triska dengan kode gerakan kepalanya.
Keluar dari kamar mandi, mereka masih cekikikan. Aku penasaran. Dengan
berpura-pura hendak mengambil kertas 345 |
dari ruang foto copy, yang ada di sebelah meja Triska, aku pura-pura berjalan cuek.
Begitu melihatku, mereka yang bergerombol, bubar jalan. Mataku langsung ke meja
Triska. Triska tidak ada. Teatapi monitornya menyala, tulisan biru besar tertangkap di
mataku" PERFECT BLIND DATE...Aku bengong! Dengan tangan kosong tanpa kertas
aku kembali ke ruanganku, kepalaku berputar... Setengah jam kemudian kupanggil
Triska. Triska memasuki ruanganku dengan tampang kucel. Terlihat sekali bekas
2Rose At The Second Sight - KY
tangisannya... "Triska"ng"tadi saya lihat anak buah kamu berkumpul dan
mentertawakan tampilan monitor kamu"blind date"..." kataku terus terang. Triska
mendongak kaget! Matanya terbelalak melihat ke arahku! Baru kali ini kulihat jelas wajah
Triska tanpa make up. Wajah putihnya lonjong agak tirus, rambut panjang yang selalu
dijepit ke atas membuat dagu runcingnya semakin terlihat. Hidungnya mancung,
matanya agak lebar, bibirnya 346 | tipis tanpa
polesan lipstik... "Maaf, Pak Benny..." kata Triska perlahan sambil tertunduk. Baru kali ini
aku melihat sisi lain dari anak buahku. Aku tersenyum padanya. "Nggak apa-apa Tris,
hanya lain kali matiin dulu monitornya" biar anak buahmu nggak menjadikanmu bahan
gunjingan?" kataku. "Maaf, pak?" katanya lagi. Aku menatap langsung mata Triska.
"Kamu suka puisi, Tris?" pancingku. Triska terdiam lalu menjawab pendek " menutup
diri. "Agak suka sih." Aku terdiam juga dan akhirnya mempersilahkan dia
Rose At The Second Sight Karya Ky di http://ceritasilat-novel.blogspot.com by Saiful Bahri Situbondo
2Rose At The Second Sight - KY!!!
(re-pdf by http://cerita-silat.mywapblog.com)
untuk kembali ke mejanya. Mirip... ?LoveReads BLIND DATE 1 Tempat: Caf? Moon
Shadow Waktu: jam 7 malam Nama: Claudia, 29 tahun, telemarketing bank swasta.
Claudia tersenyum manis melihatku. 347 | Aku
tarik kursi untuknya. "Makasih, Ryo..." katanya. Aku mengucapkan kata 'sama-sama'
menanggapinya. Tingginya hampir sejajar telingaku, kulit cokelat, rambut hitam pendek.
Lumayan cantik. Aku memesan Cordon Bleu dan dia mengisyaratkan yang sama
dengan pilihanku. Ternyata dia suka ngobrol, pengetahuannya lumayan luas, cewek
gaul, ceria... Setelah suapan ketigaku, hp nya berbunyi dan dia berbicara dengan suara
pelan, tapi aku bisa dengan jelas mendengarnya... Sejam kemudian aku mengantarnya
ke pangkalan taksi. Kubuka smartphone ku, kuketik cepat pesan untuk Troll: Blind date
1 " Claudia: FAILED " too many swearwords, it will shorten my parents' life... Dia
menerima telpon tadi, dan ini isi sebagian pembicaraannya: GUE GAK PEDULI
MOTHERFUCKER! POKOKNYA LO KUDU SURUH THAT BITCH WITH HER
FVCKING ASSHOLE AWAY FROM MY PLACE! 348 | R a t u - b u k u . b l o g s p o t . c
o m Respon Troll: "What the fvcking bitch! She called me fvcking asshole?" Her boys
prick just left my tits with big smile on his dick!!!" Troll meledekku memakai kata-kata
sangat kasar. "My goodness Troll! I am gonna seal your mouth to shut! Where is that
fucking shit ?"?" balasku dengan kasar juga, mengimbangi candanya. "Hahahaha not
your lucky day, Mas"see the next?" kata Troll. ------------- BLIND DATE 2 Tempat:
Caf? Angela's Kitchen Waktu: jam 7.15 malam Nama: Mariana, 26 tahun, sales
promotion girl. Seorang gadis manis. Wajah bundar. Ada lesung pipi di kiri kanan.
Rambut sebahu dipotong layer tumpuk sesuai bentuk wajahnya. Dengan ramah waiter
menyajikan air putih dan semangkok kecil camilan kering kacang-kacangan. Aku
memesan Sop Iga Bakar. 349 | Mariana
bertanya pelan kepada waiter: "Bang"ada RW?"" Waiter bengong, aku tersedak air
putih yang belum tertelan semuanya. Mariana bertanya lagi: "Nggak ngerti" B1,
bang...daging an?LoveReads*, bang?" Waiter masih bengong, aku menelan sisa air di
mulut perlahan. "Aku penyuka berat kuliner ekstrim bang Ryo?" kata Mariana
tersenyum manis, memandang ke arahku... Aku balas tersenyum dan langsung
berpura-pura kaget melihat arlojiku. Meminta maaf karena baru ingat harus jemput
keluarga di airport. Aku letakkan 5 lembar uang berwarna merah di meja, mengucapkan
salam berpisah sebelum Mariana sempat berkata apa-apa lagi. Aku langsung memberi
tahu Troll. Blind Date 2 " Mariana: FAILED " penggila kuliner ekstrim, aku nggak mau
suatu hari Hamster ponakanku hilang tanpa jejak. Respon Troll: "WKAKAKAKAKAK!!!
GULING GULING!" ------------350 | BLIND DATE
2Rose At The Second Sight - KY
3 Tempat: Resto Nyiur Hijau Waktu: jam 6.30 malam Nama: Asri Velany, Sp.F, 30
tahun, Ahli Forensik Wanita menarik. Tinggi sama denganku. Mengenakan little black
dress yang sangat pas di tubuhnya. Senyumnya misterius. Hmm, lumayan. Dengan
anggun dia duduk di kursinya. Mengeluarkan handphone dan mulai mengetik. Lima
menit berikutnya masih mengetik. Pelayan datang tidak dihiraukannya, matanya masih
melekat di hpnya. Jemari lentiknya bergerak lincah di keyboard ponselnya. Duapuluh
menit berlalu, aku menggoyangkan tanganku di depan wajahnya untuk mendapatkan
perhatiannya. Berhasil! Asri mendongak. Aku tersenyum manis. "Boleh minta nomer pin
kamu?" tanyaku. Asri tersenyum, dan menyebutkan kode pin nya segera. Lalu wajahnya
menunduk lagi. 351 | Aku memakai hpku yang
lain, kuketik: "Hai, saya Ryo, Blind date kamu yang saat ini duduk di hadapan kamu.
Saya hanya mau bilang BYE BYE!" Aku langsung keluar tanpa melihat ke belakang
lagi... Laporan ke Troll: Blind Date 3: FAILED " terlalu sering berhadapan dengan
manusia yang sudah tidak bisa berbicara mungkin, jadi lebih suka menjalin hubungan
dengan ponselnya. Respon Troll: "Undelivered." kata Troll. "Failed " System Error."
"Retry/Remove?" "Remove." jawabku ------------- BLIND DATE 4 Tempat: Kopi Tiam Tha
Su Waktu: Jam 1 siang Nama: Belinda, 25 tahun, pengangguran Aku melirik jam
tanganku, sudah hampir setengah 2. 352 |
Berkali-kali kusuruh Troll untuk menghubungi Belinda, tapi Belinda mematikan hpnya.
Tak lama seorang gadis clingakclinguk di pintu kedai kopi ini. Perasaanku tidak
enak...sebuah pita merah kecil tersemat dipinggangnya, yang berarti dia adalah
kencanku! Aku terperanga! Dandanannya Gothic abisssss! Gaun panjang hitam
mengkilat, sepatu booth hitam, rambut panjang, riasan smokey eyes tebal, bibir
berlipstik hitam, kuku panjang dikutek hitam pula! Aku langsung menarik ke bawah buku
warna merah yang menjadi tanda kenal diri Ryo, tapi terlambat, mata gadis itu sudah
melihatnya. Aku berdiri, menyambut dan menyuruhnya duduk. Dia menolak. "Gue nggak
akan lama! Blind date gila ini diatur kakak gue! Bukan mau gue!" cerocos gadis itu lalu
pergi meninggalkanku begitu saja. Aku menyesap kopi kentalku perlahan, menikmati
adegan singkat artis Belinda. Laporan ke Troll: Blind Date 4: 353 | R a t u - b u k u . b l o
g s p o t . c o m FAILED " Gaje, Ga Jelas! Aku dicampakkan! Pada detik ke 10! Cewek
Gothic yang lagi dikerjain kakaknya, agar ia dapat kencan buta. Respon Troll: "Cup cup
cup...puk puk ya...sstt jangan nangis...cari bidadari lainnya ya...nih..makan lollipop
dulu?" tulis Troll. "TROLL!!!" "Iya mas...kesel ya...aduh...kaciannnn..." ledek Troll lagi.
------------- BLIND DATE 5 Tempat: Caf? MamaLita Waktu: jam 7 malam Nama: Ratih,
26 tahun, karyawan EO Ratih...cantik!...dan penampilan sempurna...make up
naturalnya, senyum polosnya, rambut pirang bergelombang. Baju terusan anggun hijau
transparan. 354 | Aku hanya terpana
menatapnya...dan kelihatannya Ratih pun tak bisa melepaskan matanya dariku. Aku
menarik kursi baginya. Dia duduk dengan sikap anggun. Tiba tiba dia
2Rose At The Second Sight - KY!!!
(re-pdf by http://cerita-silat.mywapblog.com)
mencondongkan tubuhnya, kearahku, berbisik... "Short time..atau BL..." Hmm...Kamu
sangat menarik sayang..." Aku menarik badanku ke belakang dengan kaget! Lima menit
kemudian aku sudah di luar caf?, menulis laporan ke Troll. Blind Date 5: FAILED " kamu
ngirimin aku cewek BISPAK Trollllll!!!!! Respon Troll: "Hhwwahhatt"!"!" "Dia bilang short
time dia lima ratus ribu, BL dia sejuta dua ratus, tapi katanya khusus aku ada diskon,
jadi sejuta?" kataku. "BL" Apa itu." tanya Troll. "Booking Luar!" jawabku singkat. 355 |
"Tapi sayang sekali lho penawaran ini nggak
diambil mas?" kata Troll. Aku bingung. "Hah" Kenapa?" tanyaku penasaran. "Sayang
2Rose At The Second Sight - KY
diskonnya, mas...dua ratus ribu... WKAKAKAKAKAKAK" Troll meledekku. "Trolllll!!!
Sialannnn!!!!" makiku tapi dengan senyum di bibirku membaca ledekannya. ------------BLIND DATE 6 Tempat: Resto Sarang Seafood Waktu: jam 7 malam Nama: Sonia, 28
tahun, karyawan bank. Tidak ada yang bisa kukatakan lagi mengenai Sonia. Wajahnya
cantik, tubuhnya aduhai, dandanan normal, tingkah lakunya biasa saja, tampak normal.
Perfect!! Aku rasa aku bisa menjajaki kencan kedua dengannya, pikirku begitu
kurasakan ada yang berbeda dengan gadis ini. Senyumnya malu-malu. Cara makannya
sopan, terpelajar" 356 | Rambutnya panjang
tergerai indah menutupi sebagian lehernya yang bagiku...waow! Semuanya hampir
sempurna...hingga...ada drama berlangsung live di depan mataku! Seorang pria muda
memasuki resto dengan raut wajah cemas, melayangkan pandangannnya ke sekeliling
ruangan. Dan ketika matanya menemukan Sonia, matanya melekat terus, menatap
tanpa kedip, berjalan menghampiri dengan langkah tergesa... "Maafkan aku, Sonia,
sayangku"aku mencintaimu..." kata pria itu dengan mesra begitu tiba di hadapan
Sonia. Begitupun Sonia, begitu melihat pria itu, dia langsung berdiri, mereka saling
bertatapan lama, dan aku hanya menjadi kambing congek, menjadi obat nyamuk bakar
didekat mereka! Dan ketika mereka berdua berciuman dengan mesra, aku langsung
keluar dari resto, tanpa kata-kata" Laporan ke Troll. Blind Date 6: 357 | R a t u - b u k u
. b l o g s p o t . c o m FAILED " Sonia ternyata sudah punya pacar, atau siapa lah
cowok itu... Respon Troll: "Ciyuss?" Sonia ngaku?"" tanya Troll "Lebih dari ngaku!
Cowoknya nyusul, hadir disini - di kencanku! Dan cowoknya meminta maaf pada Sonia,
lalu bilang cinta, lalu berciuman! Apaan sih!" gerutuku. Troll diam. "Troll?" panggilku lagi.
"Troll?"?" "Well, paling nggak, cowok itu punya keberanian untuk mengejar, mencari,
menyatakan cinta, Mas...nggak cuma DIAM..." jawab Troll dengan nada tajam. Aku
kembali menatap kalimat tajamnya, terasa seperti habis ditempeleng oleh Troll,
membuka pikiranku yang diselimuti kabut ragu. Mencari" Mengejar" Menyatakan Cinta"
Itukah yang Troll mau dariku" Troll sudah pergi...Otakku penuh dengan Troll sekarang...
358 | Aku mengendarai mobilku pulang dengan
flashback kenangan selama bersama Troll di dunia maya... Tiba di kamarku, aku
langsung membersihkan diriku. Menata laptop dan smartphoneku berjejer di kasur dekat
meja kecilku. Aku menatap profil Troll lama. Troll, sebuah teka-teki hidup, bukan sebuah
permainan yang bisa dibuang setelah puas... Ada sesuatu yang melecut
nyaliku"ingatan tentang Troll dari awal 7 tahun yang lalu sampai
sekarang...kata-katanya, hiburannya, kesabarannya, kebijaksanaannya, dan cintanya
yang terungkap samar dibalik semua puisinya...chemistry kental yang terbentuk diantara
kami berdua" Aku menoleh, menatap foto Liana disamping tempat tidurku, bekas
istriku" maafkan aku"aku mencintaimu"tapi aku harus melanjutkan hidupku Liana...
Aku dekap erat foto Liana sebelum kumasukkan ke dalam laci dan kukunci
rapat"bersama dengan cincin kawinku...agar aku tak tergoda untuk kembali ke masa
lalu yang sudah menjadi 359 | sejarah kehidupan
seorang Benny Setiawan. Sudah saatnya aku meraih kebahagiaan di dunia nyata saat
ini. Entah bagaimana cara yang harus aku jalani, tetapi yang pasti, ada kata yang harus
terungkap, agar simpul simpang siur, simpul kesalah pahaman, tidak mengganjal lagi
dan kata terucapku akan menjadi kata pembuka lembaran baru buku kehidupanku. Aku
terlelap tidur diantara kalimat puisi Troll yang mengelilingiku bak kabut senja yang
dingin... ?LoveReads 360 | Bab 13 I Love U
Troll: Kencan buta Mas-ku tidak berhasil. Tapi itu membuatku senang...maafkan aku
mas"berbahagia diatas kegagalan orang lain...kataku dalam hati. Tadi Mas sudah
memberi tahuku hasil kencan butanya yang terakhir. Keenam kencan yang sudah
kususun bagi Mas-ku gagal semua! Mas sudah tidak mau lagi aku mengatur kencan
2Rose At The Second Sight - KY
semacam itu lagi...aku tersenyum sendiri karena perasaan lega" Mas... Apakah Mas
menangkap arti kata-kataku" Apa yang sebenarnya Mas rasakan" Terhadapku"
Apakah aku hanya selembar kertas yang penuh puisi, Yang bisa membuatmu
menghibur diri, Namun akan kau lempar jauh ketika melangkah pergi" 361 | R a t u - b
u k u . b l o g s p o t . c o m Apakah aku sudah menjadi buku hidupmu, Yang mampu
menampung tawa dan dukamu, Yang akan kau simpan dalam rak hatimu... Aku
membolak-balik badanku, gelisah. Rasa kangen yang menggebu pada Mas membuatku
melenguh"dorongan gairah dewasaku tiba-tiba terpicu" memerintahkan otakku untuk
memainkan jemariku, mengambil alih peran Mas dalam benakku.... Malam sudah larut,
namun mataku tak menurut, Hanya menatap hampa, gambar yang tak bermakna. Aku
peluk bantal ku erat, agar kurasakan lengan Mas-ku ada, Menggapai kepala, leher, dada
hingga perut... Aku sudah menggeliat dalam gelisah" Dan Mas bisa melihat aku sudah
hampir mengejang" Tapi lupakah Mas, aku benci sehelai benang memisah! Bukalah
Mas"bukalah semua yang jadi penghalang! Seutas tali renda menjadi baju kurung
bagiku... Aku ingin semua melepuh...dan luruh"!
2Rose At The Second Sight - KY!!!
(re-pdf by http://cerita-silat.mywapblog.com)
Bahkan sebuah tindik anting akan mengganggku! 362 | R a t u - b u k u . b l o g s p o t .
c o m Ketika ku ingin dirimu dalam diriku...Utuh... Mas!! Denyutanku menghampiriku
kencang! Aku tahu gairah itu telah matang! Walau hanya menutup mata dan terbayang,
Tubuh kahyanganmu yang tersayang" Aku harus terus memejamkan mataku, Agar aku
tak ingat Mas hanyalah semu, Dan kini dalam hatiku Mas tlah menyatu, Memberiku rasa
nikmat itu... Aku memeluk bantalku lebih erat lagi, ditengah luapan nikmat yang tak
sering kudapatkan. Aku gigit bantalku, menutupi suara erangan-ku sendiri. Hanya
dengan membayangkan Mas ada disini, memuaskanku dengan abu-abu bayangnya.
Tak kubuka sekejappun mataku, aku takut bayangan Mas akan menghilang. Sedangkan
kuinginkan dia hadir di mimpiku malam ini. Aku terlelap, dalam hening, diayun rasa sang
asmara... ?LoveReads 363 | Benny: Kata-kata
Troll semalam terngiang terus di benakku" "Well, paling nggak, cowok itu punya
keberanian untuk mengejar, mencari, menyatakan cinta, Mas"nggak cuma DIAM..."
Kalimat Troll adalah titik balik dalam kehidupanku yang sedang diayun dengan kuat oleh
sang nadir. Plan B... Sudah kuhubungi Om Sonny, adik papa, bertemu muka langsung
dengannya waktu itu " beberapa hari setelah kukirimkan emailku padanya. Dia adalah
satu-satunya keluarga yang paling dekat denganku. Tidak pernah sekalipun dia
menyalahkan kondisiku. Dengan bijak pula Om Sonny berjanji, plan B untuk hidupku
adalah rahasia kami berdua. Om Sonny menyerahkan semuanya kepadaku,
mendukungku penuh, untuk menjalankannya. Semalam sudah kuhubungi dia lagi,
sudah kunyatakan kebulatan tekadku untuk keluar dari kerumitan ini. Aku tekan
extension Triska, meminta dia keruanganku bersama Sinatra, karyawan baru. 364 | R a t
u - b u k u . b l o g s p o t . c o m Triska datang bersama seorang anak muda, berkaca
mata minus, usia 21 tahun. Badannya lebih tinggi 2 atau 3 senti dariku. Sekilas dia
memiliki kemiripan wajah denganku. Sinatra Setiawan. Sepupuku. Anak dari adik
laki-laki papaku. Anak Om Sonny. Baru lulus kuliah Manajemen Bisnis, cerdas dan mau
bekerja keras. Dialah yang akan menjadi pemeran dalam skenario Plan B"ku. Apabila
aku nanti menikah lagi " aku harap dengan Troll " memiliki anak atau tidak memiliki
anak, sudah tidak akan menjadi kendala bagiku. Aku sudah bertekad bulat, mengambil
sikap, aku akan keluar dari keluargaku" membawa istriku, apabila orangtuaku masih
bersikukuh agar ada anak dalam perkawinanku nanti. Aku akan melatih Sinatra dari
sekarang. Sinatra memiliki darah keluarga Setiawan, dan aku tidak mempermasalahkan
2Rose At The Second Sight - KY
apakah ini berarti aku akan melepaskan jabatanku ataupun kekuasaanku di perusahaan
ini. Materi sudah tidak menjadi hal yang mati-matian kukejar. Kebahagiaan Troll dan aku
yang akan kuraih sampai berhasil! 365 | Banyak
hal yang terjadi dalam hidupku. Banyak yang bisa kupetik buah maknanya. Kalimat Troll
sudah mengubah cara pandangku. Perekrutan Sinatra bagiku adalah hal yang terbaik
untuk mendobrak palang kayu yang menutupi jalan kebahagiaanku. Kalaupun nantinya
" somehow " aku memperoleh anak dari istriku " bukan, dari Troll maksudku , Sinatra
akan menjadi penghubung regenerasi kepemimpinan yang pasti akan terdapat
kesenjangan usia. Sinatra yang akan melatih anakku kelak. Aku pandang Sinatra lekat.
Matanya bersinar penuh semangat dan gairah " khas keluarga Setiawan " dibalik
kacamatanya. "Triska, Sinatra saya rekrut agar bisa menjadi asisten kamu nantinya.
Tetapi, saya tidak mau dia langsung diposisi itu. Jadikan dia asisten merchandiser yang
pegang account buyer baru kita. Dia harus tahu dari dasar tentang dunia garment ini."
kataku. "Baik, Pak, mengerti?" jawab Triska. 366 | R a t u - b u k u . b l o g s p o t . c o
m "Sinatra, mulai sekarang, seraplah ilmu sebanyak- banyaknya! Suatu hari semua
ilmu itu akan menjadi penopang " pondasi yang kuat dalam karir kamu. Kalau tidak
mengerti, bertanya, jangan pernah berasumsi dalam bidang ini." Kataku memberi
semangat. "Iya, Kak Benny." jawab Sinatra. Aku biarkan dia memanggilku 'Kak' di kantor
ini. Paling tidak dia akan mendapat kemudahan dalam mengakses informasi yang dia
butuhkan nantinya. Setelah keduanya keluar dari ruanganku, aku mencari Troll. Ada
yang harus kuselesaikan dengannya" "Troll?" panggilku. "Iya, Mas...pagi juga!" sindir
Troll. Aku tersenyum. "Iyaaaaa, selamat pagi Sayang..." balasku. "Tumben pagi-pagi
udah ngabsen"kangen?"" goda Troll. "Iya, kangen...pake banget"aku punya kalimat
indah buat kamu Troll?" kataku. "Waow! Kalimat pujangga" Sini, sini"mana"
Wah"jarangjarang nih sang pujangga turun gunung?" goda Troll penuh semangat. 367
| Aku mulai mengetik kalimat itu perlahan" "Je
veux etre l'air que tu respires, je veux etre le ciel que tu contemples, je veux etre les
levres que tu embrasses, et par dessus tout, je veux etre la raison qui fait battre ton
coeur." "Bahasa planet mana itu, Mas" Neptunus" Apa Uranus" Apaan sih artinya?""
goda Troll lagi. "Bahasa Perancis. Artinya: Aku ingin menjadi udara yang kamu hirup,
aku ingin menjadi langit yang kamu pandangi, aku ingin menjadi bibir yang kamu cium,
dan diatas itu semua, aku ingin menjadi alasan yang membuat jantungmu
berdebardebar." kutekan enter dengan mantap. Troll tidak merespon, lama...aku yakin
dia sedang bengong, sedang mencerna dengan baik kata-kataku. "Mas..." panggil Troll
akhirnya. "Tu es le soleil qui illumine ma vie. Au matin, me lever sans toi c'est se lever
dans un monde ou il fait toujours nuit. Tue s mon bonheur...Kamu adalah matahari yang
menyinari hidupku. Di pagi hari, bangun tanpa kamu bagai terbangun 368 | R a t u - b u
k u . b l o g s p o t . c o m dalam dunia yang selalu malam. Kamu adalah
kebahagiaanku." "I LOVE YOU, TROLL..." tulisku tanpa ragu. "Oh Mas..." respon Troll
terlihat kaget. "Katakan sesuatu, Troll"katakan kamu mencintaiku juga..." aku
memelas. "Ini Mas, yang kutunggu, Ketika aku sudah tersimpuh, Luluh dalam cintamu,
Satu yang bisa terucap, terima kasih sayangku?" Aku tersenyum lebar! Troll menerima
cintaku! Darahku mendesir oleh rasa hangat, rasa melambung tinggi...membuatku
melayang"Jariku menerima perintah hatiku untuk menulis terus kata-kata cintaku untuk
Troll" "Troll, cintamu meledakkan pikiranku, Membelokkan akal sehat,
Menghantamku"menusuk"merobek! Melebihi bisa, Meracuni setiap sel dalam
darahku, Membunuhku perlahan Mematikan hatiku, Hanya untukmu!" "Mas, kakiku tak
lagi menginjak bumi saat ini, Mataku tak lagi enggan membuka kelopaknya, Dan kulihat
anginpun sudah berwarna-warni, Cintamu membawa kebahagiaannya... 369 | R a t u - b
u k u . b l o g s p o t . c o m Mas"ucapkan sekali lagi dengan mesramu, Bahwa aku
2Rose At The Second Sight - KY
akan selalu menjadi milikmu, Bahwa aku boleh menjadi penghapus
2Rose At The Second Sight - KY!!!
(re-pdf by http://cerita-silat.mywapblog.com)
laramu, Selamanya sepanjang hidupku!" "Troll, tak perlu kukatakan berkali, Setiap
hurufku telah mewakili, Serpihan kecil hati, Tlah kau obati, Dirimu sudah menjadi satu
dalam denyut nadi!" "Mas...aku"seneng banget!...Aku sudah menunggu hari ini sejak
enam tahun lalu, ketika aku merasakan mulai terikat sama Mas, kecanduan akan diri
Mas...apabila dalam satu hari saja aku nggak baca tulisan Mas, aku merasa sekarat..."
ungkap Troll. "Aku ingin bertemu, Troll"sekarang juga kalau perlu"aku mencintaimu,
Troll?" kataku mesra seperti seorang remaja dengan cinta monyetnya. "Ohh Mas...aku
nggak pernah meragukan cintamu, juga cintaku pada Mas...tapi aku ragu pada
Rose At The Second Sight Karya Ky di http://ceritasilat-novel.blogspot.com by Saiful Bahri Situbondo
takdirku..." jawab Troll, terdengar sedih. "Apa maksud kamu?"?" tanyaku cepat. 370 | R
a t u - b u k u . b l o g s p o t . c o m "Cari aku, Mas! Temukan aku, dan aku tidak akan
berkata apa-apa ketika kamu nanti akan memelukku atau membuangku! Aku ingin takdir
yang menyatukan kita...Temukan aku, Mas..." tantang Troll. Aku tercenung sesaat, tidak
pernah menduga Troll akan berkata seperti ini. "Troll"bagaimana aku bisa menemukan
kamu di dunia yang sangat luas ini?" ungkapku. "Takdir akan menuntun hatimu untuk
menemukanku...Cintamu akan memberimu cahaya dalam pencarianmu...aku ingin takdir
yang mempersatukan kita, karena aku takut sekali kehilangan kamu Mas, ketika kamu
lihat diri aku nggak sesuai dengan bayangan Mas..." Troll terdengar panik.
"Troll...please"buatlah ini sederhana, Sayang...Aku menerima kamu apa adanya...aku
sudah jatuh cinta pada jiwamu, hatimu, kalimatmu...bukan ragamu...justru aku yang
takut mengecewakanmu Troll, kamu sudah tahu semua cacatku?" kataku berusaha
meyakinkannya. "Mas...aku sangat tahu dirimu...dan aku menerima segala
kekuranganmu seperti aku menerima segala kelebihanmu..." kata Troll. 371 | R a t u - b
u k u . b l o g s p o t . c o m Aku menatap tulisan Troll dengan perasaan lega, tentang
penerimaannya pada diriku. "Anggap ini ujian cinta kita, Mas"buktikan kegigihan Mas
padaku, pada alam yang menjadi saksi kita, pada takdir yang menunggu kita dengan
senyuman...Cari aku, Mas"termukan aku!" tantang Troll. "Aku akan menemukanmu
Sayang"pasti! Aku akan memakai seluruh hidupku untuk mendapatkanmu!" ujarku
dengan serius, aku menunjukkan tekadku. "Oh Mas..." "Beri aku satu saja petunjuk Troll,
satu saja"agar aku bisa memulainya hari ini juga!" Troll terdiam. "Nama tengahku
adalah Rose"temukan aku dengan takdir kita Mas"maka bertekuk lututlah semua
keraguan dan kecemasanku di kakimu..." Troll mengatakan petunjuk pertamanya.
"T.R.L...T " Rose " L...aku akan menemukanmu!!!" seruku dengan penuh semangat.
?LoveReads 372 | Troll: Aku mengusap setetes
air mataku, diantara senyum yang mengembang lebar dibibirku...tangis
kebahagiaanku... "Well"seems there is improvement in your love life?" suara wanita
setengah baya itu membuatku tersenyum lebih lebar lagi, karena dia pun merasa ada
suatu perkembangan yang bagus dalam hubungan asmaraku. "Too obvious, mam?"
tanyaku sambil tersenyum malu, tidak menyangka apa yang kurasakan begitu jelas
terlihat oleh orang lain. "As clear as the glass, dear"you are the most expressive
person I've known in my life! Go get your love and your happiness! Never say its too
late." sekretaris senior bosku memberiku semangat untuk mencapai kebahagiaanku.
Aku mengerjakan pekerjaanku secepat kilat setelah kuhubungi dokter Camelia untuk
perjanjian sore ini. Penyembuhan kistaku sekarang sudah menjadi skala prioritas untuk
diselesaikan, karena aku sudah memiliki tujuan hidup... bersama Daniel Wish... 373 | R
a t u - b u k u . b l o g s p o t . c o m Tepat jam 3 sore, aku ijin ke atasanku dan
langsung menuju Xaverine Hospital, rumah sakit tempat aku biasa berobat. Langkahku
2Rose At The Second Sight - KY
terasa lebih ringan dari sebelumnya. Vonis apapun kali ini akan aku hadapi dengan lebih
tangguh. Senyuman tak bisa lepas dari bibirku. Rumah sakit yang didominasi oleh
warna hijau itu tampak indah seperti istana cinderela dimataku" Kusapa dengan ramah
sekuriti yang membukakan pintu depan untukku. Aku melangkah ke bagian pendaftaran
dengan riang, seperti hendak mendaftar untuk mendapatkan sembako gratis! Ohh
Cinta" Hanya kau yang sanggup membuat sang matahari tersenyum malu. Hanya kau
yang sanggup membuat bulan berwarna merah! Hanya kau yang sanggup membuat
diriku menantang dunia tanpa ragu! Dokter Camelia Salim Nugroho, berumur sekitar 40
an, wajahnya segar dan penuh senyum, membuatku merasa nyaman untuk
berkonsultasi, untuk terbuka kepadanya. 374 |
Aku merapikan bajuku, dan segera keluar dari ruang pemeriksaan. Aku duduk di
hadapan dokter Camelia. "Dari hasil USG, ada pembesaran ukuran kista yang ada di
saluran ovarium ibu. Foto hasil USG sebelumnya memperlihatkan kista dengan diameter
8 senti, dan hasil USG barusan menunjukkan diameternya sudah 9 senti." jelas dokter
Camelia. "Jadi kesimpulannya apa, Dok?" tanyaku. "Prosedur pengangkatan kista ini
harus dilaksanakan. Kista yang semakin membesar, membuat 'kulit' pembungkus cairan
itu semakin menipis. Kalau sudah terlalu tipis, bisa pecah. Ini bisa menimbulkan rasa
nyeri yang hebat bagi penderitanya." jelas dokter Camelia. "Pegangkatan kista saya
ini...Dok...ng"maksud saya operasi yang akan dilakukan nanti melalui bagian tubuh
saya yang mana?"bagian tubuh yang dibedah, bagian mana?" tanyaku ingin tahu.
"Untuk kasus ini, saya akan menyarankan tindakan Laparoscopy, ini tindakan minimal
invasive, membuat sekecil 375 | mungkin luka
sayatan untuk proses pengangkatan kistanya nanti. Pertama, akan dibuat sayatan kecil
di pusar, untuk memasukkan alat laparoscopy, yang bertujuan melihat secara lebih jelas
kondisi kista dan saluran indung telurnya. Kedua, apabila setelah tindakan diagnosis ini
kita bisa langsung lanjut dengan tindakan operatifnya, kita akan melakukan
pembedahan di dinding perut misalnya untuk pengangkatan kista nya itu sendiri.
Sayatannya tidak besar, dalam waktu 3-7 hari luka sudah sembuh, bisa beraktivitas
kembali." dokter Camelia menjelaskan panjang lebar. "Dok, saya ingin tahu, apakah
kista ini mempengaruhi kesuburan saya?" tanyaku lagi. "Sebenarnya bukan
mempengaruhi kesuburan, tetapi dengan adanya kista itu, menghambat sel telur yang
sudah matang lepas, sel itu tidak tertangkap oleh fimbriea, ujung tuba falopi, untuk
pembuahan. Nanti saya akan lihat juga, apakah kista di kasus ibu ini menyebabkan
perlengketan di saluran ovariumnya atau tidak. Kalau terjadi perlengketan, berarti
saluran untuk jalannya sel telur tertutup. Kita akan membuka perlengketan itu. Tetapi ibu
tidak perlu khawatir, tentang 376 | kesuburan ini,
karena walaupun indung telur sebelah kiri tidak maksimal, namun masih ada indung
telur yang sebelah 2Rose At The Second Sight - KY!!!
(re-pdf by http://cerita-silat.mywapblog.com)
kanan, kemungkinan untuk hamil masih ada." dokter Camelia menjelaskan sekaligus
menenangkanku. Walaupun Mas tidak mampu untuk itu, aku harus menyiapkan
semuanya...untuk kasihku...sesempurna mungkin"kata batinku. "Kapan sebaiknya
saya dioperasi, Dok?" tanyaku. "Secepatnya. Karena hasil USG tadi menunjukkan
adanya pertumbuhan ukuran kistanya." jawab dokter. "Kalau begitu secepatnya, Dok,
mungkin dalam bulan ini?" kejarku. "Baik, kita jadwalkan Laparoscopy untuk ibu..."
dokter Camelia menatap laptop yang ada disampingnya, lalu menulis di agendanya,
"akhir bulan ini, 3 minggu lagi." katanya, memberi kepastian. "Apakah sebelum operasi
saya perlu periksa lagi, Dok?" "Ya, dua minggu lagi kontrol, untuk melihat apakah terjadi
2Rose At The Second Sight - KY
pembesaran lagi pada kista itu. Sebelum tindakan operasi, pasti akan saya USG dulu
untuk melihat kondisi terakhir, 377 | sebelum
tindakan dilakukan." jelas dokter Camelia dengan sabar. "Penyebab kista ini sebenarnya
apa ya, Dok?" tanyaku masih penasaran. "Jenis kista beragam, ada kista yang bisa
hilang dengan sendirinya, ada yang tidak bisa hilang malah membahayakan. Penyebab
umumnya adalah ketidakseimbangan hormon didalam tubuh. Memang susah
bagaimana menyeimbangkan faktor hormon didalam tubuh kita, tetapi dengan mengikuti
pola hidup sehat, itu akan banyak membantu mengurangi resiko tumbuhnya kista. Pola
hidup sehat yang bisa mempengaruhi keseimbangan hormon ini misalnya, rajin berolah
raga, mengurangi makanan berlemak, mengurangi makan fast food , tidak merokok, dan
banyak makan makanan berserat." Dokter Camelia menjelaskan secara rinci, membuka
wawasan baru" Aku tersenyum dan menjabat tangannya yang hangat setelah
berpamitan. Aku tidak merasa takut sedikitpun menghadapi hal ini, rasa cinta Mas sudah
menenangkanku" 378 | Rasa bahagia di hatiku
menularkan senyum bagi orang disekelilingku. Entah seberapa besar perubahan emosi
yang terlihat di wajahku, tetapi Pak Tua penjaga pintu flat langsung tersenyum padaku,
tanpa menunggu sapaanku lagi! Lift flat yang selama ini tidak pernah kuperhatikan
apalagi kupikirkan, baru sekali ini kurasakan jalannya seperti keong. Terlalu lelet, pikirku
tidak sabar. Aku hanya ingin cepat sampai di flatku, dan ngobrol sama Mas-ku sampai
aku merasa ngantuk" "Aku pengen mendampingi kamu, Troll." kata Mas, setelah
mendengarkan hasil kunjunganku ke dokter Camelia. "Nggak perlu, Mas, hanya operasi
kecil...semua akan baikbaik saja...Cepat temukan aku, Mas..." kataku mesra. Dadaku
terasa mengembang oleh rasa bahagia... "Aku akan menemukan kamu, Troll"aku
berjanji...takdir sudah mencium wangi cinta kita..." sahut Mas, tiba-tiba merasa
melankolis dan menyukai kata-kata romantis" "Mas..." panggilku penuh perasaan"Aku
mencintai Mas...sangat...dan rasa rindu untuk bertemu dengannya 379 | R a t u - b u k u
. b l o g s p o t . c o m kuharap akan menjadi ribuan kunang-kunang yang menerangi
langkahnya untuk menemukanku" Mas"tatkala rasa rindu itu datang, Tak ada sesuatu
pun bisa mencegah, Tak juga si rasa ego yang menantang, Ataupun rasa malu yang
menggugah" Aku rindu Mas, seperti melayang diantara awan, Ragaku tak berasa ada,
jiwaku tak bergejolak ramai, Hanya menghitung butir debu yang hinggap di tangkai kalbu
semua jaman, Melemahkanku seperti potongan daun jatuh melambai" Mas"akan
kutempuh sepuluh benua, Akan kuselami seratus samudra, Bila itu bisa membuatku
menemukan semua, Cinta, hati, raga, jiwa, rasa, dan kasihmu yang selembut sutra"
Aku rindu Mas, seperti gelap disekelilingku, Indraku tak mampu melaksanakan
perintahku, Hanya terdiam membisu, Mengharap Mas datang menjemputku"
?LoveReads 380 | Benny: Aku sangat
mengkhawatirkan Troll-ku. Tiga minggu lagi dia akan dioperasi...andai aku bisa
menemaninya...memegang jemarinya, memberinya kekuatan...memeluknya,
memberinya kehangatan"menciumnya, memberinya kepuasan... Bunyi pintu diketuk
membuyarkan angan-anganku. Ternyata Papa datang, bersama dengan seorang pria
yang terlihat seumur dengan papa. Aku berdiri dan tersenyum menyambut mereka.
"Pa"lho"kok udah pulang dari Singapur-nya" katanya seminggu disana, Pa?"
tanyaku. "Iya, papa buru-buru pulang setelah ketemu teman papa ini di Singapura.
Mama masih disana, tante Maggy menahan mamamu di rumahnya. Benny, ini kenalkan
teman papa, teman akrab saat papa masih sekolah dulu. Om Irwan"dia menetap di
Australia, saat ini sedang liburan di Singapur" kata papa mengenalkan temannya. "Om
Irwan...selamat datang?" kataku dengan sopan, mengajak mereka duduk di sofa. 381 |
"Begini, waktu di Singapur, Papa menceritakan
masalah kamu ke dia ini...dan ternyata om Irwan ini juga pernah mengalami impotensi
2Rose At The Second Sight - KY
yang sudah menahun, Ben! Tapi sekarang sudah sembuh! Sembuh!!" kata papa penuh
semangat. Aku menatap Papa dan Om Irwan bergantian, tak percaya!! "Iya, om pernah
mengalami impotensi selama tahunan, dan akhirnya dikenalkan oleh saudara om untuk
berobat ke Singapura waktu itu. Menurut dokter, impotensi bisa sembuh. Di kasus om
waktu itu, om sempat terkena benturan keras di selangkangan om. Nah, benturan itu
membuat trauma yang merusak pembuluh darah, sehingga aliran darah ke penis
terhambat. Tadi om sempat menyuruh papa kamu untuk mengingat-ingat, pernahkah
kamu mengalami trauma atau benturan keras pada saat kamu masih kecil dulu" kata om
Irwan. Aku mengernyitkan dahi, berusaha mengingat. "Ingat dulu Ben, kamu pernah
jatuh dari sepeda tinggi milik tukang kebun kita dulu" Sepeda ontel warna hitam" Yang
ada besi melintang antara setang dan sadel" Papa sampe nelpon mama kamu tentang
ini. Mama kamu baru ingat kejadian 382 | waktu
kamu masih SD" kata papa berusaha mengingatkanku. Aku menepuk jidatku! Iya,
sepeda ontel tua milik...ng...pak Umar! Aku baru ingat! Aku berusaha mengayuh dan
menjaga keseimbangan tubuhku, tetapi karena badanku masih kecil, dan kakiku
pendek, sepeda langsung oleng, menabrak pohon jambu tetangga! Aku jatuh saat itu
dan langsung menangis karena rasa sakit di selangkanganku! Aku tersenyum berbinar!
Ada setitik harapan! "Sana kamu cepat cari tahu, Ben! Cari dokter yang khusus
menangani impotensi di Singapur! Papa akan bantu kerjaan kamu sementara kamu
berobat!" kata papa sangat bersemangat! Aku mengangguk, memanjatkan doa harapan
semoga penyakitku ini bisa disembuhkan. Setelah mengobrol panjang lebar, papa
mengajak Om Irwan pulang. Aku langsung browsing informasi tentang dokter atau
rumah sakit di Singapura. Aku sengaja tidak bercerita ke Troll tentang ini, aku ingin
memberinya kejutan...kejutan besar! ?LoveReads 383 | R a t u - b u k u . b l o g s p o t .
c o m Aku berangkat sendirian ke Singapura hari ini. Kepada Troll aku mengatakan
harus keluar kota untuk beberapa hari. Troll mendoakanku agar selamat, sehat dan
sukses dalam tugasku. Hari ini aku akan bertemu dengan Dr. David Syah Abbey, ahli
2Rose At The Second Sight - KY!!!
(re-pdf by http://cerita-silat.mywapblog.com)
syaraf keturunan Indonesia, memiliki spesialisasi di bidang bedah syaraf "
Neurosurgeon, trauma syaraf " Neurotrauma dan bedah pembuluh darah & syaraf "
Neurovascular surgery, baru ini yang aku bisa ingat tentang bidang spesialisasinya. Usia
mendekati pertengahan abad, memiliki reputasi sangat bagus " sangat
direkomendasikan " di bidangnya. Saat ini selain masih menjalankan praktek
kedokterannya disalah satu rumah sakit besar di Singapura, dia juga menjabat sebagai
Kepala Departemen Bedah Saraf di sana. Aku beruntung bisa konsultasi dengannya,
selain karena rekomendasi yang bagus, juga karena dia ternyata bisa berbahasa
Indonesia, walaupun bercampur sedikit dengan kata dan dialek melayu, tapi paling tidak
lebih banyak aku mengerti daripada dia berbicara pakai bahasa Inggris medhok plus
istilah kedokteran yang tidak lazim, Mandarin, 384 | R a t u - b u k u . b l o g s p o t . c o
m apalagi India" "Baiklah...mister Benny, menengok keterangan anda, bahwa
keadaan ini sudah lama berlangsung, sejak anda masih berusia sangat kanak-kanak.
Saya hendak melakukan beberapa hal testing untuk mendukung daripada diagnosa
saya. Apakah case Penile Erectile Dysfunction anda ini disebabkan kerana factor
Psychology " internal ataukah factor physic " external." Aku mengangguk mengerti.
"Setelah itu kita lihat, misalkan dari factor internal, dokter masalah kejiwaan akan
menindak lanjuti case anda ini. Pabila factor external, anda akan saya bawa ke testing
berikutnya, untuk mengetahui penyebab dysfunction ini." lanjut dokter David. "Apa saja
tes yang harus dilakukan, dok?" tanyaku penasaran. "Kita akan testing, apakah benar
2Rose At The Second Sight - KY
adanya kegagalan daripada erection ini kerana adanya semburan darah yang tak
normal, tak cukup kuat tuk buat erection itu. Biasanya kerana tak kuat mengalirnya
blood ke arah penis, selama ini yang menjadi sebab musababnya. Why" This is what we
are going 385 | to find. Kesatu, apakah adanya
penebalan dinding pembuluh darah, which caused semburan blood menjadi dihalangi.
Kedua, apakah pembuluh darahnya ada masalahkah" Anda bercerita tadi, semasa anda
masih kanak, pernah terjatuh daripada naik baisikal " bicycle I mean. Trauma besar bisa
sebabkan cidera pada pembuluh darah. Ketiga, kurangnya daripada pembuluh darah itu
sendiri." Jelas dokter panjang lebar. Aku mendengarkan dengan penuh perhatian,
menelaah dan berusaha keras mengerti kalimatnya yang campur aduk. "Tes apa yang
saya jalani nanti?" tanyaku. "Pertama, blood test, tuk mengetahui apakah ada fat atau
lemak, cholesterol yang tinggi sehingga membuat sempit saluran daripada blood itu.
Lalu testing tekanan perfusi " penyemburan darah dari arteri " untuk membandingkan
tekanan perfusi penis dan tekanan perfusi di lengan. Seharusnya mereka tekanannya
sama." jawab dokter David. "Kapan saya bisa mulai?" tanyaku "Up to you mister
Benny?" kata dokter David menyerahkan keputusan kepadaku. 386 | R a t u - b u k u .
b l o g s p o t . c o m "As soon as possible." jawabku, aku ingin secepatnya. "Ok, then
we will start"next week!" kata dokter David menentukan proses pengobatan untukku
akan dimulai minggu depan, setelah dia melihat ke agendanya. ?LoveReads Troll: Aku
menatap dokter Camelia, menunggu. Ini kunjungan kedua setelah kunjungan dua
minggu yang lalu. Minggu depan tindakan operasi pengangkatan kista akan dilakukan.
"Ukuran diameter kistanya 9 senti, masih seperti dua minggu lalu"minggu depan kita
akan laksanakan prosedur Laparascopy." kata dokter Camelia. Aku tersenyum dan
menjabat tangan dokter Camelia sebelum keluar dari ruangannya. Dengan langkah
ringan aku keluar dari ruangan dokter. Kuhadapi hari ini dengan iringan hangatnya
mentari, Karena sudah ada sang pencuri hati, Yang selalu siap tersenyum dan 387 | R
a t u - b u k u . b l o g s p o t . c o m menyodorkan diri, Ketika aku lemah, cemas, takut
dan sedih setiap hari! Ketika ku berlalu, para kumbang menggerakkan sayapnya,
Menemani bunyi tap-tap-tap langkah sepanjang masa, Para bunga mengayunkan
kelopak indahnya, Agar pelangi tertawa mengikuti irama dan nada! Aku melirik jam
tanganku, sudah sore sebenarnya. Tapi masih banyak pekerjaan yang harus aku
selesaikan. Ada beberapa Price Quotation yang ditunggu bos-ku, agar dia bisa kirim
email ke buyer besok. Jadi aku memutuskan untuk ke kantor. Aku sapa satpam dengan
senyumanku, yang dibalas dengan anggukan dalam, karena rona wajahku membuatnya
tersipu malu! Ketika tiba di kantor, sekretaris senior bosku sudah merapikan mejanya.
"So" Everything ok?" tanyanya. Aku mengangguk saja karena dia langsung mengangkat
telpon yang berdering di mejanya. Aku berlalu dari hadapannya, menuju ke mejaku. Aku
tersenyum ketika kulihat di atas 388 | meja
sudah ada draft price quotation yang harus aku crosscheck. Menit berikutnya aku sudah
tenggelam dalam kesibukanku. Aku menghentikan kegiatanku, ingatan tentang Mas
tiba-tiba merobek konsentrasiku. Agak malam nanti aku akan cari Mas-ku, kangen
banget...kataku dalam hati" ?LoveReads Benny: Aku sedang mempertimbangkan
apakah aku langsung pulang ke Indonesia atau menunggu sampai besok. Aku lihat jam
tanganku, sudah sore. Aku pikir aku bisa tunggu di bandara dan 'go show' tiket balik
malam ini juga. Setelah mempertimbangkan beberapa saat, akhirnya aku memutuskan
tetap pada rencana awal, pulang besok pagi. Aku merebahkan badanku di kasur hotel,
ketika tiba-tiba aku teringat perhitungan harga garment yang harus ku-email ke buyer
besok. Aku harus memastikan semua sudah 389 |
disiapkan. Aku menekan nomer telpon kantor, pada deringan ke 5 baru terdengar
suara "halo" "Triska?" tanyaku teringat dengan suara khasnya. "Ya, pak Benny?" jawab
2Rose At The Second Sight - KY
Triska. "Bukannya kamu ijin hari ini?" tanyaku heran, seingatku dia mengajukan untuk
cuti hari ini. "Udah selesai urusannya Pak"karena masih ada waktu, ya udah saya
ngantor..." jelas Triska. "Kemarin saya suruh Lina untuk membuat hitungan harga
kelompok style Mens Minning, dia sudah kasi ke kamu?" tanyaku. "Udah pak, ini saya
lagi periksa. Sejam-an lagi saya selesai, saya langsung kirim email ke bapak." kata
Triska. "Ok, makasih Tris"jangan lupa suruh office boy sediakan makanan kamu buat
malam nanti." aku mengingatkan, karena malam hari kantin dan warung nasi sekitar
pabrikku sudah tutup, jadi staf yang lembur akan menyuruh office boy kantor untuk
membelikan makan malam buat mereka, atas biaya kantor. 390 | R a t u - b u k u . b l o
Rose At The Second Sight Karya Ky di http://ceritasilat-novel.blogspot.com by Saiful Bahri Situbondo
g s p o t . c o m "Hehehehe, iya, pak Ben, udah beli bapao tadi di jalan" makasih
pak?" jawab Triska. "Ya udah, besok saya ke kantor agak sore?" kataku. Telpon
kututup. Aku meraih laptopku. Waktunya penyegaran hati.
2Rose At The Second Sight - KY!!!
(re-pdf by http://cerita-silat.mywapblog.com)
"Troll"sayang..." panggilku dengan mesra. Aku merasa aneh sendiri, bagaimana
mungkin aku bisa jatuh cinta juga pada Troll, seseorang dari dunia maya yang sama
sekali tidak aku kenal dan belum pernah aku lihat wajahnya"nama aslinya saja aku
tidak tahu. Ini benar-benar meruntuhkan teori logikaku" "Mas?" Troll menjawab. Aku
langsung tersenyum. Hanya dengan membaca panggilannya aku sudah merasakan ada
keintiman antara aku dan Troll. "Kamu dimana sayang?" tanyaku masih dengan nada
mesra. Suasana diantara kami berdua benar-benar seperti sepasang kekasih yang
duduk berhadapan, saling menatap penuh cinta" "Di kantor, tanggung kerjaan, paling
setengah jam lagi selesai?" jawab Troll. 391 |
"Ya udah, kamu selesaikan dulu kerjaan kamu, lalu langsung pulang. Sampai di rumah,
panggil aku Troll ..." kataku. "Untung punya pacar yang pengertian"iya Mas, aku kebut
dulu kerjaan"tar aku panggil Mas ya...muach!..muach!..." jawab Troll. Lalu dia keluar.
Aku tersenyum lagi sendirian. Sambil menunggu Troll, aku turun ke bawah, cari makan
malam dan putar-putar di lantai lobby hotel yang terdapat beberapa butik, toko souvenir,
toko buku dan toko parfum. Aku berhenti di depan etalase toko souvenir. Sebuah
gambar di figura besar dalam etalase itu telah menyihirku. Gambar seorang wanita
terbaring di lantai yang penuh dengan bunga mawar, membuat lekat mataku. Tulisan
Rose diukir sangat indah di bawahnya?"Mengingatkanku tentang sesuatu"
"Rose...mawar...aku pernah melihat gambar mawar semacam ini...dimana?"" aku
menatap terus gambar itu, berusaha mengingat-ingat" Troll telah memberiku petunjuk
nama tengahnya, Rose... Profil messenger Troll juga memakai bunga mawar, Rose...
392 | Sesuatu yang berhubungan dengan
mawar... Toko bunga" Bisa saja menjelajahi semua toko bunga, tapi di negara mana
Troll tinggal?"" Aku mengernyitkan dahiku...Rose... Aku menghela nafas panjang. Aku
akan mencari kamu Troll...aku tidak mau kehilangan orang yang aku cintai untuk kedua
kalinya... sumpahku dalam hati. Aku melanjutkan langkahku ke toko parfum. Aku
langsung menuju ke rak display khusus parfum pria. Aku sedang berusaha mengerti
tulisan di sebuah kemasan parfum, ketika seseorang menabrakku! Dengan reflek aku
menahan tubuhnya yang tiba-tiba oleng kearahku. Wangi manis bunga tercium seketika
dari badan yang sedang kutahan dengan tanganku"seorang wanita! Wangi bunga
mawar" Kepalanya menoleh kearahku, retina matanya telah menyerap cahaya di jalur
pandangku" Dia"bagaikan bidadari yang terjatuh dari surga! Aku mengakui
kecantikannya, perpaduan timur dan barat yang sempurna! Rambutnya panjang ikal
pirang, bibirnya berwarna pink alami, bulu matanya lentik menghiasi tepi mata indahnya
yang ber pupil cokelat... 393 | Dia tersipu malu
2Rose At The Second Sight - KY
menatapku, dan dengan rikuh mencoba melepaskan diri dari tanganku. Aku melepaskan
tanganku dari badannya cepat. Tinggi kami hampir sama. "I am sorry?" kata dia sambil
merapikan rambutnya yang menutupi sebagian wajahnya. Baju putih nya sedikit
transparan, memperlihatkan bra hitam dibaliknya. Rok mini berwarna biru tua
membuatnya serasi. "It's okay?" jawabku sambil tersenyum. Aku mengalihkan mataku
ke rak parfum lagi. Menimbang parfum mana yang ingin kubeli. "Excuse me..." sebuah
suara pelan di belakangku. Aku menoleh, ternyata masih gadis yang tadi. "I think it's not
polite to just let you go without saying thank you?" katanya sambil tersenyum manis.
Dia merasa perlu untuk mengucapkan terima kasih kepadaku. Aku mengangguk dan
membalas senyumannya sebagai tanda 'sama-sama'. "Rosdiana"it's my
name"Rosdiana Eugine Liem." kata dia sambil mengulurkan tangannya. Aku
menyambut ulurannya. Baru kulihat ada sebuah tato di pergelangan tangannya, tato
bergambar mawar merah" 394 | Aku menatap
matanya dalam" mengira"menebak"menduga... "Benny..." kataku memperkenalkan
diri tanpa mengedipkan sebelah mata. "Thank you Benny, if you did not catch me, I do
not know what will be happened?" kata dia berterima kasih atas 'tangkapan' tanganku
ketika dia jatuh tadi. "No problem." jawabku singkat dengan mata masih fokus ke dia.
ROSdiana Eugine"ROSE" "You have a red rose flower tattoo on your hand..." kataku
masih menatapnya, mencari-cari" "Yes, I love red Rose very much"maybe because of
my name"ROS" Rosdiana..." Rosdiana tersenyum"lembut"dan melepaskan
genggamanku. "Ok, bye..." kata dia pamit dan berjalan ke arah pintu. Aku tersentak. Aku
harus mencobanya! "TROLL!" teriakku ke arah pintu. Rosdiana menoleh padaku dengan
wajah terkejut! ?LoveReads 395 | Bab 14 Jejak
Troll Wajah Rosdiana menatapku penuh tanya. "Are you calling me?" tanyanya apakah
aku memanggilnya, dia berjalan mendekatiku. Aku menatap matanya langsung,
berusaha menilai sesuatu, apapun, di dalam sana. "Troll?" panggilku lagi perlahan,
"Troll?" I think you mixed up with other person"sorry but I am not Troll"I am Rosdiana,
and I don't even willing to be that Troll, a beast?"" kata Rosdiana menjelaskan bahwa
dia bukan Troll dan mengatakan aku telah salah orang. Rosdiana menatapku dengan
mimik wajah menahan tawa. Aku tersenyum kecut. "Sorry...yeah"I thought you are
someone that I am crazy about to meet!" kataku pada Rosdiana tentang perkiraanku dia
adalah orang yang sedang sangat ingin kutemui. 396 | R a t u - b u k u . b l o g s p o t .
c o m "It's okay"ng"Benny, nice to meet you and I wish that you can meet your
'beast'?" kata Rosdiana lagi dengan sindiran yang menggoda. Troll = beast, iya
benar"pikirku Dia melambaikan tangannya dan berlalu pergi. Aku tersenyum tipis.
Gadis yang sangat menarik. Aku melihat jam dan ternyata aku sudah melewati waktu
janjianku dengan Troll! Aku berjalan cepat kembali ke kamarku.Ternyata Troll sudah
memanggilku. "Mas...?" "Mas dimana?" "Mas..." Aku cepat-cepat membalas. "Troll"aku
cari makan tadi." kataku. "Syukurlah Mas nggak apa-apa?" kata Troll. "Aku mampir ke
toko parfum Troll, ada seorang gadis hampir jatuh tadi, untungnya nggak menimpa rak.
Badannya jatuh ke arahku, jadi aku bisa menahan badannya?" ceritaku. "Gadis" Cantik
dia, Mas?" tanya Troll. "Banget! Kayak boneka, namanya Rosdiana, tadinya aku pikir dia
kamu Troll"aku sudah memanggil dia Troll." lanjutku enteng. 397 | R a t u - b u k u . b l
o g s p o t . c o m Troll diam. "Terus Mas kenalan?"?" tanya Troll lagi. Aku menatap
tulisannya, 3 buah tanda tanya, tanpa emoticon tersenyum atau tertawa, berarti Troll
sedang kesal...terlihat seperti cemburu... "Iya...tapi nggak ada apa-apa, Troll"aku
bahkan nggak tahu dimana tinggalnya atau nomer telponnya?" kataku
2Rose At The Second Sight - KY!!!
(re-pdf by http://cerita-silat.mywapblog.com)
2Rose At The Second Sight - KY
menenangkannya. Troll diam. "Sayang...Troll...kamu cemburu?" tanyaku. "Cemburu?"
Ya nggak lah...Cuma nggak suka aja?" jawab Troll. Aku tersenyum"iya, Troll cemburu,
dan aku senang! "Sayang...hanya kamu di hati dan pikiranku Troll, nggak ada wanita
lain..." rayuku. Troll diam. Senyumku semakin lebar. "Mas... Mas boleh menyebut wanita
itu cantik bagai diva, Mas boleh menyebut wanita itu mulia bagai dewa, Tapi katakan
Mas, aku 398 | juga cantik seperti syifa, Dan
hatiku juga selalu putih untuk selalu membuatmu tertawa! Tantang aku sekali lagi Mas,
tentang cintaku kepadamu, Agar kamu semakin yakin akan isi hatiku, Apakah harga
diriku yang Mas akan jamu" Apakah rumah hati yang akan Mas renggut dariku"
Tantang aku sekali lagi Mas, tentang rinduku padamu, Agar Mas selalu yakin dirimu
selalu ada dalam darahku, Apakah Mas mau aku menjadi bayangmu" Apakah Mas akan
mengambil semua nafasku" Tantang aku sekali lagi Mas, tentang gairahku padamu,
Agar kamu yakin diriku akan selalu ada dalam birahimu, Apakah Mas mau aku tanpa
selembar benangpun dalam hari-harimu" Apakah Mas mau aku mengulang desahku
diantara rinai keringatmu" Tak kan perlu semua itu, Jika kau lihat diriku, Ketika Mas
saksikan caraku Menatap ke dalam matamu..." Oh, Troll...membaca kalimatnya
membuatku larut...Aku menjawab Troll dengan memusatkan segenap pikiranku... 399 |
kututup semua panca indraku...hanya detak
jantungku sendiri yang terdengar menderu... "Tantangan apalagi yang harus kuberi,
Ketika kau bahkan tak lagi peduli, Pada hidupmu sendiri, Bukti apa lagi yang harus
kuminta, Ketika semua katamu melebihi Cinta?" Kubuka mataku, membaca sekali lagi,
kutekan 'enter' diiringi senyumanku" "Masssss! Indah banget!!!...aku suka banget katakata Mas ini!...Aku memang mencintai Mas melebihi hidupku sendiri Mas...cari aku
Mas?" kata Troll. "Troll"aku pasti menemukan kamu"kamu sudah makan sayang?"
tanyaku "Udah"mi instan! Kuah"hmm enak?" kata Troll. "Aku pengen tahu tentang
diri kamu sayang...ceritakan Troll?" pintaku. "Hmmm"aku anak bungsu dari 5
bersaudara. Yang pertama cewek, kedua cowok, ketiga dan keempat cewek kembar,
kelima aku. Tinggiku 167, berat 50 kilo. Kulit putih... rambut..." 400 | R a t u - b u k u . b l
o g s p o t . c o m "Aku nggak peduli ragamu Troll, ceritakan sifat kamu?" potongku
cepat. Aku benar-benar tidak tertarik uraian tentang fisiknya itu. "Kata orang aku galak,
bawel, perfeksionis, idealis, romantis" iya sih..kalo lagi sama Mas, aku selalu jadi
romantis" wkakakakak...suka becanda, tapi nggak suka diketawain?" "Emang
bawel"nggak sabaran..." timpalku "Ih, enak aja...aku hobby bikin puisi, jalan-jalan di
tepi pantai liatin sunset...hal yang aku benci adalah menunggu, nggak ada kepastian,
dihina, diremehkan, difitnah, dibohongi. Terus apalagi ya Mas?" "Makanan favoritmu?"
"Aku suka bapao"dan segala jenis dimsum, kuo tie, siomay, ha kau, pangsit, bola
naga, pokoknya semua! Terus mi, bihun, semua sayuran yang berwarna hijau, semua
seafood, bakso?" "Itu sih semua makanan Troll"rakus juga ternyata... " godaku.
"Biarin...minuman aku suka air putih, teh tarik, kopi instant yang pake krimmer?" 401 |
"Musik" Film?" kejarku. "Musik, hmm..
slow...Chill out music"it will make me calmdown...for a while only"hahahaha...mmmm
"and Kenny G is great "nulis puisi" dengerin saxophone ...hmmm atau
Maya...harpanist?" "Terus?" "Film... komedi, misteri, drama"ng...drama korea
maksudnya..." "Kalau warna, kamu suka warna apa?" "Hijau lumut, kuning, ungu
kebiruan..." "Troll, ceritakan masa lalu kamu..." Troll tidak menjawab. "Kalau kamu
belum siap, nggak apa-apa Sayang, lain kali?" kataku menghibur. "Aku siap Mas...siap
apapun untuk Mas"aku pernah menikah..." Troll diam. Aku sedikit terhenyak membaca
pengakuannya. Tapi aku tidak merespon apapun. "Namanya Simon. Setelah acara
pernikahan, aku dan Simon mengalami kecelakaan mobil"diseruduk truk"Simon
meninggal saat itu juga"sempat membuatku trauma selama 402 | R a t u - b u k u . b l
2Rose At The Second Sight - KY
o g s p o t . c o m setahun lebih...dan aku masih ingat sampai saat ini...matanya yang
menatapku entah apa artinya..." tulis Troll. "Berhenti Troll, aku mengerti?" aku
memotong kalimatnya. Hatiku merasa miris"merasa trenyuh...aku menjadi paham
mengapa selama ini Troll tidak pernah bercerita apapun tentang masa lalunya.
"Mas...maafkan aku..." kata Troll mengiba. "Sayang"nggak ada yang perlu
dimaafkan"aku mengerti Troll"Simon adalah masa lalu kamu. Aku adalah masa
depan kamu, hanya aku yang harus kamu tatap dan pandang ketika menjalani hidup
ini"Aku mencintai kamu Troll, aku berjanji, takdir akan membantuku menemukanmu?"
kataku dengan pasti. "Tidur ya Troll...istirahatkan hatimu, pikiranmu, jiwamu...bawa aku
ke dalam mimpi kamu..." kataku penuh sayang. "Doa in aku Mas...rasanya lebih tenang
tidur kalau Mas doain aku"seperti waktu itu?" pinta Troll. 403 | R a t u - b u k u . b l o
g s p o t . c o m Aku ketik sepenuh hatiku, doa spontan untuk kekasih hatiku...biarlah
untaiannya mengayun lembut jiwanya hingga jauh terlelap" "Before the ending of the
day, Creator of the world, we pray, You watch around us while we sleep. From evil
dreams defend our sight, From fears and terrors of the night, Tread underfoot our deadly
foe, That we no sinful thought may know, Let me lay down in peacefull sleep. Amen."
"Amen." jawab Troll dan dia langsung keluar dari chatroom. Aku memejamkan mataku,
memanjatkan satu permohonan yang kuulang-ulang hingga aku tertidur... Sang Maha
Kuasa dan Pemurah, Tak perlu banyak kata yang kusujudkan, Hanya satu permintaan
yang sangat terasa, Pertemukan hamba dengan kekasih pujaan. Bukan nafsu yang
mendasariku, Ya yang Maha Pengasih, Namun makna hidup tlah mengajariku, Untuk
berpaling padaMu mencari sang kekasih. Berikan hambaMu ini sekali lagi kesempatan,
Untuk menunjukkan kebesaranMu, Menjadikan Troll untukku 404 | R a t u - b u k u . b l o
g s p o t . c o m sebagai pasangan, Dari saat ini kan kujatuhkan lututku pasrah di
hadapanMu... ?LoveReads Di bandara Changi, aku duduk termenung sendirian
menunggu penerbangan ke Indonesia. Pikiranku masih melayang ke gambar bunga
mawar di toko souvenir itu... Merasa pegal dengan pikiran yang penuh dan
berputar-putar sejak semalam, aku mengulurkan kakiku, meregangkan
ototku...tiba-tiba...gabruk! Seseorang tersandung kakiku! Cepat-cepat aku berdiri untuk
2Rose At The Second Sight - KY!!!
(re-pdf by http://cerita-silat.mywapblog.com)
menolongnya. Tapi orang itu sudah dengan sigapnya berdiri sendiri, menepuk-nepuk
longcoat warna cokelatnya dengan tangan. "I am so sorry?" kataku meminta maaf,
karena memang kakiku sudah menghalangi jalan umum. Orang itu memalingkan
wajahnya padaku" "You!" "You!" 405 | Kami
berdua saling berpandangan takjub! Dia adalah Rosdiana, gadis di toko parfum
semalam. Aku dan Ros tertawa berbarengan. "What a small world!" kata Ros
menyatakan keheranannya bisa bertemu lagi denganku. Aku menatap wajah
cantiknya...namun puisi Troll mendadak muncul diingatanku...Kalimat godaan yang
sudah siap meluncur dari mulutku batal kukeluarkan. Aku harus menjaga jarak. Biarpun
Troll tidak melihatku, aku harus menjaga perasaan kasihku itu selamanya. Aku hanya
tersenyum menanggapi kalimatnya. Lalu diam. "Are you Indonesian?" tanya Ros yang
akhirnya duduk disebelahku. Aku menggeser dudukku menjauh darinya dan meletakkan
tasku diantara kami berdua. Aman, pikirku. Troll lebih penting dari apapun juga saat
ini...kataku dalam hati. "Yes, I am Indonesian." jawabku. "Aku juga orang Indonesia kok,
Ben"Jakarta. Kesini hanya main ke teman?" timpal Ros. Aku tersenyum
memandangnya. 406 | "O ya, sudah ketemu
sama Troll mu itu" Siapa dia kalau boleh tahu, penasaran doang..." tanya Ros. "Belum
ketemu, dia"Troll...calon istriku...rumit ceritanya. Aku mengenal dia di dunia virtual.
2Rose At The Second Sight - KY
Selama 7 tahun kami berhubungan hanya melalui chatting, lalu saling jatuh cinta. Saat
ini dia menantangku untuk menemukan dirinya"Troll hanya memberiku petunjuk satu
kata, Rose, bunga mawar..." ceritaku pada Ros. "Wow! Sooooo sweet! Tentang bunga
mawar itu, udah coba buka gugel" Ketik aja Rose, nanti di bagian gambar akan keluar
banyak sekali gambar tentang Rose. Kamu tinggal lihat satu persatu, gambar yang
mana yang kamu cari?" kata Ros. Aku tersenyum lebar! Tidak terpikirkan olehku. Aku
melihat jam, masih ada waktu sejam. Aku buka laptopku. Membuka search engine
raksasa itu, mengetikkan kata ROSE disana. Puluhan gambar keluar. "Tuh"tinggal
pilih?" kata Ros lagi. Aku tersenyum dan mengucapkan terima kasihku atas
petunjuknya. 407 | Aku berkonsentrasi ke semua
gambar mawar disana"kulihat dengan teliti satu persatu...perlahan"aku takut
melewatkan suatu petunjuk. "Kalau nggak ada, coba pakai kata lain, mawar misalnya,
atau mawar merah, atau setangkai mawar, atau kebun bunga mawar, atau apalah!" kata
Ros lagi berusaha membantuku. Aku ingat gambar besar itu...seorang wanita berbaring
di atas hamparan kelopak mawar merah...Aku mengetik hamparan mawar di gugel.
Sejumlah gambar muncul. Lima menit kemudian aku melihat gambar yang mengikat
mataku dalam sedetik! Aku perbesar gambar itu. Eureka !! Sampul buku puisi yang dulu
Liana pernah beli! Hamparan bunga mawar merah" Aku tersenyum, entah mengapa
aku punya perasaan kuat, ada sesuatu di buku itu"semoga"doaku. "Dapat?" tanya
Ros menatap monitor penasaran. "Semoga"suka aja sama yang ini, sampul buku puisi
ini"kamu suka puisi?" tanyaku. "Nggak banget. Nggak suka sastra, bosenin!" jawab
Ros. 408 | Aku hanya tersenyum tipis
kepadanya. Kebalikan Troll"beda watak"pikirku. Ketika panggilan kepada penumpang
untuk masuk ke pesawat diumumkan, aku cepat-cepat membawa barang-barangku ke
arah antrian penumpang. Aku hanya tersenyum dan melambaikan tanganku ke arah
Rosdiana. Pikiranku sudah terfokus ke buku puisi itu. ?LoveReads Dari bandara
Soekarno Hatta, aku menyuruh pak Majid, sopir yang menjemputku " untuk mampir dulu
ke toko buku yang dulu aku pernah datangi bersama Liana. Aku suruh pak Majid untuk
parkir dan menunggu telponku. Setengah berlari aku langsung memasuki mall, menaiki
eskalator dengan tidak sabar, mengingat posisi toko buku itu. Mataku jelalatan, dan
akhirnya menangkap logo nama toko buku itu. Dengan langkah lebar aku memasuki
toko dan kucari rak bagian sastra. Tanganku membuka satu-persatu buku di rak itu, tapi
tak kutemukan juga. 409 | Aku mendatangi salah
satu karyawan toko itu. "Mbak, saya mencari buku kumpulan puisi Anna, buku
pertamanya. Di rak tidak ada." kataku. "Sebentar ya pak"karyawan itu menuju ke kasir,
menatap monitor, terlihat sedang mencari. Lalu menghampiriku. "Maaf, pak, sudah habis
terjual, stock tidak ada lagi." katanya. Aku mengucapkan terima kasih lalu cepat-cepat
menelpon pak Majid agar menungguku di lobi. Tujuan berikutnya ke toko buku besar
yang lainnya lagi. Tetapi hasilnya Nol! Toko itu juga sudah tidak memiliki buku pertama
Anna. Aku melangkah lunglai. Tiba-tiba aku teringat sesuatu. "Mbak, biasanya dimana
saya bisa membeli buku-bulu terbitan lama?" tanyaku. "Coba ke bagian sirkulasinya
penerbit pak," kata karyawan itu. "Bisa minta nama dan alamat atau nomer yang bisa
dihubungi untuk buku itu, mbak" Tolong"mbak?" pintaku memelas. 410 | R a t u - b u
k u . b l o g s p o t . c o m Karyawan itu tersenyum melihatku, dan dia ke meja kasir,
melihat monitor, mencatat sesuatu di secarik kertas. Data penerbit buku puisi Anna! Aku
mengatupkan kedua belah telapak tanganku kepada karyawan toko itu sebagai tanda
terima kasihku yang mendalam. Dengan langkah lebar aku bergegas. Perburuan Troll
dimulai! Pak Majid segera mengarahkan mobil ke alamat yang aku sebutkan. Tetapi
setiap kali dalam perjalanan itu aku melihat toko buku, aku pasti mampir! 2 toko buku
besar dan 3 toko buku biasa telah aku jabani! Mobil berbelok masuk ke pelataran parkir
2Rose At The Second Sight - KY
sebuah gedung, sesuai alamat yang sudah kudapatkan. Belum juga mobil berhenti
benar-benar, aku sudah membuka pintu mobil. Dengan setengah berlari aku masuk ke
dalam gedung 3 lantai ini. Seorang anak muda berkata "lantai 2", ketika dia mendengar
aku bertanya dimana bagian sirkulasi. Seorang wanita sekitar usia 40an menemuiku, bu
Susi, dia memperkenalkan dirinya. Staf bagian sirkulasi. 411 | R a t u - b u k u . b l o g s
p o t . c o m "Bu Susi, saya saya sangat membutuhkan buku puisi karya Anna yang
pertama, sampulnya merah, tahun lalu terbitnya. Judulnya Lintasi Air Mata dengan
Teduh Hatiku!" kataku bersemangat. "Sebentar ya, Pak?" bu Susi mengutak-atik
Rose At The Second Sight Karya Ky di http://ceritasilat-novel.blogspot.com by Saiful Bahri Situbondo
komputer di depannya. "Stok di toko sudah habis"tapi masih ada beberapa buku yang
BS cetak. Cetakannya ada cacat, blur atau kertasnya terlipat?" lanjut bu Susi. "Oh,
nggak masalah bu Susi, bagaimanapun kondisi buku itu, saya akan beli." kataku penuh
keyakinan. "Saya suruh orang cari dulu, Pak. Tunggu saja sebentar, saya cari orang
gudang." bu Susi langsung berlalu. Setelah 20 menit berlalu, bu Susi kembali dengan
sebuah buku berwarna merah di tangannya! Senyumku terkembang seketika!
Kupanjatkan syukur kepada yang Maha
2Rose At The Second Sight - KY!!!
(re-pdf by http://cerita-silat.mywapblog.com)
Pengatur...walaupun belum pasti, namun petunjuk sekecil apapun pasti akan aku
telusuri! "Ini maksud Bapak?" tanyanya sambil menyodorkan buku itu. Aku mengangguk
dengan senyum lebarku. 412 | "Terima kasih bu
Susi, benar-benar saya berterima kasih. Dimana saya harus bayar?" kataku.
"Sama-sama, Pak. Bayar di kasir sebelah sana, ini notanya." dia menyerahkan selembar
nota kecil kepadaku. Aku tersenyum sekali lagi dan langsung ke arah kasir. Begitu
kembali duduk didalam mobil, aku mulai membuka buku puisi itu, dari awal. Buku
setebal 120 halaman. Aku memberitahu Pak Majid untuk langsung pulang ke rumah.
Sekejab ingatanku kembali ke Liana"aku tersenyum" mengenang"namun nama Troll
dengan cepat menguasai perasaanku. Halaman demi halaman kubaca"kebanyakan
puisi tentang cinta dan kehidupan...halaman 45 baru saja kubalik, ketika mobilku sudah
memasuki garasi rumah. Aku cepat-cepat masuk ke dalam rumah. Aku menyapa mama
yang sedang memindahkan beberapa vas bunga baru ke ruang tamu, lalu aku langsung
ke kamar. Halaman 45, duet puisi...hmmm antara Anna dan Beth, yang dibacakan oleh
Liana saat di toko buku" 413 | Halaman demi
halaman kubaca habis, kurenungkan maknanya, mencari-cari sesuatu yang sebenarnya
aku juga tidak tahu pasti. Halaman 89 memberiku senyuman kemenangan! Puisi
berjudul TROLL... Tak perlu membaca dengan khusuk dan mencari maknanya, aku
sudah tahu aku menemukan "The Missing Link" perburuan Troll-ku! Benang Merah yang
mengikat ujung jariku dan ujung jari Troll" Aku menyerah ketika dia memberiku Troll
sebagai nama panggilanku, Karena dia yang menamakanku begitu! Bak sebuah cerita
dulu, Troll tlah kuanggap nama sakti, Yang bisa menghubungkanku dengan sang
pemilik hati... Tlah kuukir nama itu di tiap bening butiran hujan dari lengkungan pelangi,
Agar setiap kali rinainya menderu keras, namaku akan terngiang ditelinga kasihku!
Entah sejak kapan aku menginginkan namaku disebut dari bibir kekasih, Dan bukan
keluar dari mulut orang lain yang tak pernah merebut cintaku! 414 | R a t u - b u k u . b l
o g s p o t . c o m Apalah arti sebuah nama" Itu kata sang maestro pujangga yang
kukagumi, Tapi maaf, kali ini aku tak sepakat dengannya! Nama Troll didiriku memiliki
arti penyerahan diri" Troll dan aku adalah satu, Tanpa Troll aku tak utuh, Tanpa aku,
Troll bukanlah aku, Troll dan aku, adalah milikmu! (untuk seseorang yang mampu
membuat hati yang membatu, meleleh karena satu kata-nya, DW) Aku menatap tanpa
berkedip. Troll...cintaku...sudah lama dia menyimpan rasa cintanya padaku! Dadaku
2Rose At The Second Sight - KY
berdebar keras, oleh perasaan tersanjung dan bahagia! Aku lalap habis semua isi buku
itu, beberapa puisi bahkan dengan sangat jelas pernyataan rasa cinta Troll kepadaku.
Ada sedikit keterangan tentang pengarang, tapi tanpa foto dan identitas diri yang jelas.
Hanya ada keterangan yang 415 | menyatakan
bahwa kecintaannya pada puisi bisa membuatnya merasa lebih bisa menyampaikan isi
hatinya. Aku tutup buku puisi merah ini. Buku puisi Troll. Nama Anna dipilih Troll sebagai
nama pena, nama samarannya. The Anna. Apa yang harus kulakukan selanjutnya"
Mencari identitas pengarang Anna... Aku buka laptopku, mesin pencari andalan kubuka.
Kuketik kata kunci: Anna puisi cinta. Banyak alamat website yang keluar, namun sekilas
kubaca, tidak ada yang relevan. Kucoba lagi: The Anna. Hasilnya nol. Kuketik: puisi
cinta. Hasilnya ratusan alamat keluar tapi tidak ada tentang Anna. Aku merenung...Apa
yang kulakukan sekarang" Troll... Tiba-tiba aku teringat buku puisi ke 2 yang beberapa
minggu lalu kupesan online. Baru kuterima kemarin, belum aku baca. Aku beranjak ke
meja rias, aku menyimpan buku itu di laci. Masih memakai cover buku bertema bunga
mawar, kali ini berwarna-warni. Judul bukunya: Cinta Tak Harus Memeluk 416 | R a t u b u k u . b l o g s p o t . c o m Dirimu. Sangat beraura Troll" Profile pengarang masih
sama tidak jelasnya...Penyair yang bernama Beth masih mendampinginya. Iseng
kubuka secara acak, kubaca perlahan puisi yang berjudul Cemburu. Darahku mendidih,
Mas! Ketika kau berkata, Kau membelikannya kalung indah! Bukan kalung yang
membuatku seperti dasamuka, Tapi, mengapa kau biarkan secuil hatimu mengingat
dada?" Peluhku membanjir, Mas! Ketika kau berkata, Jarinya lembut seperti busa di tepi
air pantai, Bukan kelembutan yang membuatku seperti dasawala, Tapi, mengapa kau
biarkan jarimu yang biasanya untukku, membelai?" Otakku membara, Mas! Ketika kau
berkata, Betisnya mengingatkanmu pahatan labu merona, Bukan kekagumanmu yang
membuatku gelisah, Tapi, mengapa lau biarkan matamu menjelajah seperti anak
panah?" 417 | Mas"itu kataku beberapa waktu
yang lalu, Semua menjadi kenangan biru, Ketika kau tampik semua itu, merebahkan
diriku di dadamu, Kau dan senyummu membesarkan hatiku... Ini bisikanmu di telingaku,
Mas, yang membuatku rubuh oleh rasa padamu" Yang tersisa hanya otak, dibadanku,
sayangku" Semua hati, rasa, cinta, gairah, sudah kuberikan padamu" Mengapa tidak
kuberikan otakku kepadamu, bidadariku" Karena aku memerlukan otakku, untuk selalu
mengingatmu" {DW, tak sekejab mata pun aku berani untuk tidak
mencintaimu"bahkan cemburuku pun tak mampu memadamkannya...) Puisi -puisi Troll
sanggup membuatku terbawa " terhanyut dalam suasana yang dialami oleh Troll pada
saat puisinya dibuat. Sangat menyentuhku. Kupejamkan mataku, menyatukan hati dan
pikiranku, memohon lagi pertolonganNya... satu-satunya tempat yang tidak memiliki
batasan waktu dimana aku selalu bisa datang mengadu" 418 | R a t u - b u k u . b l o g
s p o t . c o m Aku tertidur pulas dalam gelimpangan doaku" ?LoveReads Troll: Aku
menunggu jawaban email dari Beth. Baru saja kukirim email padanya, memberitahunya
tentang rencanaku untuk membuat buku puisi ke 3, yang tetap menggabungkan puisi
dia dan puisiku, membentuk satu cerita panjang yang memiliki awal dan akhir. Memiliki
percakapan, setting dan juga alur cerita. Seperti cerita teater klasik yang dibuat dalam
bentuk puisi. Email Beth masuk! "Anna, sebelas puisimu yang terakhir menceritakan
tentang seorang laki-laki yang membuat kamu mabuk cinta dan tantangan yang kamu
berikan kepadanya untuk menemukan kamu dengan satu petunjuk yang kamu berikan,
yaitu "ROSE", dan itu terjadi nyata dalam hidup kamu. Benar tidak" Untuk mencari tahu
keberadaanmu, dan menyerahkan semuanya " berpasrah - kepada takdir Ilahi apakah
Dia akan 419 | 2Rose At The Second Sight - KY!!!
2Rose At The Second Sight - KY
(re-pdf by http://cerita-silat.mywapblog.com)
menyatukan kalian berdua atau tidak" Aku tidak tahan untuk tidak memberi
komentar...Lets see...sebagian dari diriku sebenarnya merasa bingung mengapa kamu
harus membuat semua itu menjadi rumit" Mengapa tidak kamu buat sederhana"
Membuat janji dengannya untuk bertemu langsung, penjajakan sekali lagi, saling
menilai, lalu" keputusan tetap di tangan kalian berdua!" "Kamu baru saja mengajak
takdir terlibat, Aku tahu rasa ragumu itu, Kecemasan yang selalu membuat pilu,
Membuat dirimu selalu membuat sekat." "Tetapi sebagian dari diriku yang lain sangat
memahami perasaan kamu...rasa ragu akan membuat semuanya menjadi semu...kamu
ragu, bukan ragu terhadap cinta kalian berdua, tetapi ragu terhadap hasil akhir"well,
terpaksa aku bilang terus terang, ini mirip tindakan seorang pengecut yang tidak mau
mengambil resiko. Kamu sedang mencari bahan pembenaran diri, apabila suatu hari
nanti hubungan yang akhirnya terbentuk nanti, pecah dan tidak bisa dipertahankan?"
420 | Aku tersenyum melihat tulisan Beth yang
straight to the point, dan apa yang diutarakannya masuk akal...Aku tidak tersinggung
sama sekali dengan ucapannya, karena semua analisa dia benar"Aku baca lagi tulisan
selanjutnya. "Game of Life, permainan yang sangat mahal secara moril. Apa yang akan
kamu lakukan apabila laki-laki itu tidak bisa memecahkan petunjuk kamu" Apakah itu
berarti takdir tidak mengijinkan kalian bersatu" Sekarang kita lihat dari sisi yang lain,
apa yang akan kamu jawab ketika sang takdir bertanya kepadamu: Anna, apa yang
telah kamu usahakan agar kalian bersatu?"" Apa yang akan aku jawab?" Tidak
terpikirkan olehku sebelumnya" "Gapailah kebahagiaan itu, karena bahagia terkadang
memang digantung di bawah langit, dimana kita harus berusaha untuk meraihnya! Entah
dengan mengulurkan tanganmu sepanjang mungkin, atau membuat kakimu seperti
penari balet yang bisa berdiri on point, atau mengambil sebuah bambu panjang sebagai
galah untuk mencapainya, atau memakai sebuah tangga atau kursi yang bisa kamu 421
| panjat" Maafkan aku Anna"tidak bermaksud
ikut campur, anggaplah ini sebagai cara pandang dari sisi lain tentang masalah
kamu"Kembali ke bisnis: SETUJAAAAA! Kapan mulai garap buku ini?" Aku buka
messengerku, kucari Beth. "Beth! Spadaaaaaaa! Knock-knock!" tulisku memanggilnya.
"Wahhhhh mau marah-marah apa mau ngasi rejeki nih?" Beth menjawabku dengan
ledekan. "Hahaha nggak lah...semuanya benar...belum terpikirkan kalau - ehm!..Mas-ku,
ng"namanya DANIEL WISH, Beth - tidak bisa menemukanku...bingung?" ketikku
cepat, dan ini pertama kalinya aku terbuka tentang masalah pribadiku kepada orang
lain, selain kepada Mas" Lalu, lama sekali tidak ada respon dari Beth. Aku menunggu.
15 menit kemudian pesannya masuk. "Aku mengaku kalah, Anna. Teruskan dengan
kepercayaan kamu mengenai takdir kehidupan ini. Aku rasa kamu sudah menemukan
seseorang yang benar-benar mencintai kamu, dan keyakinan kamu akan cinta , akan
mempersatukan kalian. Baru kali ini aku menyaksikan Game of Life yang terjadi 422 | R
a t u - b u k u . b l o g s p o t . c o m nyata, dan aku sudah terlibat didalamnya, menjadi
bagian dari takdirmu"Semua ini diluar nalarku?" kata Beth. Aku mengernyitkan dahiku.
Tidak mengerti dengan apa yang dikatakannya. Sedetik sebelumnya dia menolak, detik
berikutnya menyetujui. "Tidak perlu hal itu kita bahas lagi. Kita bicarakan buku kamu
saja, bagaimana?" Aku mengerjabkan mataku berkali- kali tanpa sadar, terlalu bingung
untuk menduga-duga maksud kalimatnya tadi. Sejam berikutnya messengerku sudah
penuh dengan kalimatkalimat, rencana, usulan, target, cekikikan, makian... Ini pertama
kali aku ngobrol dengan Beth, yang lebih dari 30 menit! Ternyata aku sangat
menyukainya! Aku merasa telah menemukan barang yang sangat berharga! Seorang
sahabat! ?LoveReads 423 | Beth: Hatiku seperti
terpahat, Tercengkeram dan terikat, Meski tahu tak akan satu, Kumiliki kau dalam
2Rose At The Second Sight - KY
benakku! Kau Bumi dan aku Rembulan, Kita memang tak sejalan, Tapi kita bersisian. Ku
tahu ini tak pasti, Tapi ku tak ingin pergi, Bukan ku tak punya nyali, Kau terlalu indah
untuk kumiliki. Aku: Katamu tlah membuat bumi semakin menghijau, Katamu tlah
membuat bumi terus berputar, Ikatanmu sanggup membuat bumi melupakan rasa galau,
Ikatanmu sanggup membuat bumi selalu tegar! 424 | R a t u - b u k u . b l o g s p o t . c o
m Rembulanku adalah mata anginku saat ini, Rembulanku adalah tongkat penuntunku
agar aku tak jatuh, Rembulanku adalah musik lagu cintaku, Rembulanku tlah menjadi
kepingan jiwaku! Aku tahu, ketika bumi menangis, saat itulah bulan teriris, Aku tahu
ketika bumi berteriak gila, saat itulah rembulan merangkum doa, Aku tahu ketika bumi
tertawa, saat itulah rembulan bernafas lega, Aku tahu ketika bumi terlena, saat itulah
rembulan menyiram hati dengan tangis! Ketika kupandang gunung emas dengan
puncak permata, Kupikir tlah kutemukan harta yang paling berharga, Ternyata aku
terluka salah dalam buaian, Tak kusadar napas tlah diberikan padaku oleh sang
rembulan" Bolehkah kuuntai kidung indah untuk sang rembulan" Agar dia tak pernah
mengingat bumi yang tak tahu diri" Bolehkah kusenandungkan nada indah untuk sang
rembulan" 425 | Agar dia tak kehabisan
ampunan untuk si bumi" Bumi dan rembulan memang hanya bersisian, Tapi kuingin
rembulan tahu, bumi sedang menopang rembulan, Agar ketika hujan tangis datang ke
tepian, Bumi akan selalu siap menampung pelampiasan! (medio April 2013 bks-bkpn)
?LoveReads Benny: Suara buku jatuh membangunkanku. Aku tidak tahu berapa lama
aku tertidur dalam posisi duduk begini, dengan buku puisi Troll ditanganku. Aku
mengambil buku yang terjatuh di lantai, saat itulah aku membaca"ada sekilas informasi
tentang penyair Beth, menyebutkan tentang blog pribadinya" Otakku berputar seperti
gasing! Beth memiliki blog pribadi! Secepat itu pula kuketik nama Beth dan tulisan blog
di mesin pencari yang masih standby. Yes! Teriakku dalam hati. Aku 426 | R a t u - b u k
u . b l o g s p o t . c o m mencari... cara menghubungi penyair ini...hanya Beth
penghubung satu-satunya aku dan Troll... Aku tekan gambar amplop di blog Beth, untuk
mengirim pesan kepadanya. "Selamat sore...nama saya Daniel Wish, sebenarnya saya
sedang berusaha untuk menghubungi Anna, pengarang buku Puisi Cinta tak Harus
memeluk Dirimu. Karena dibukunya tidak terdapat identitas, saya terpaksa
2Rose At The Second Sight - KY!!!
(re-pdf by http://cerita-silat.mywapblog.com)
nekat menghubungi mbak Beth. Maafkan saya sebelumnya, mohon dijawab segera,
karena saya sedang berkejaran dengan waktu. Terima kasih. Salam, Daniel." Aku tekan
tombol Enter disertai dengan doa tulusku"doa permohonanku... Aku pejamkan lagi
mataku, merangkai doa lebih menenangkanku ketika aku sedang menunggu seperti ini,
salah satu ajaran Troll sebenarnya. Karena menurut Troll, hal itu akan membuat kita
lebih sabar. Troll benar. Suara notifikasi email masuk membuatku terlonjak. Dari Beth!
Semoga... "Selamat sore juga mas Daniel. Maaf agak lama membalasnya, karena
sebenarnya saya tidak berhak memberikan keterangan identitas apapun tentang Anna.
427 | Tetapi saat ini bola panas takdir ada di
tangan saya...satusatunya identitas yang saya miliki untuk berkomunikasi dengan Anna
adalah email: the_annarose@yahoo.co.sg. Semoga bisa membantu!" YESSSS!!! Aku
berteriak bahagia! TROLLLL!!!!! Aku menatap layar laptopku lagi. Kali ini dengan bibir
yang susah untuk berhenti tersenyum. "Saya sangat menghargai bantuan mbak Beth,
mohon bantuan doanya mbak Beth, agar usaha saya berhasil!"Terima kasih banyak!"
tulisku singkat. Sedetik aku merasa ada yang janggal di email Beth tadi, tentang bola
panas takdir"apa maksud dia?" Aku menggeleng-gelengkan kepalaku, menemukan
Troll lebih prioritas sekarang. Aku menatap lagi alamat email Troll...
2Rose At The Second Sight - KY
the_annarose@yahoo.co.sg sg...kode Domain Singapura, Troll berada di Singapura!
Aku ketik email dengan debar jantung seperti suara dentuman meriam! 428 | R a t u - b
u k u . b l o g s p o t . c o m "Troll, sayang"kamu percaya dengan kekuatan cinta kita"
Singapura tidak lebih luas dari Jakarta tempat aku tinggal selama ini"aku sudah
menemukan jarum diantara tumpukan jerami, dan aku akan menemukan Troll-ku
diantara bangunan tinggi disana." tulisku. Emailku terkirim, tidak ada pemberitahuan
alamat email salah atau pending atau error. Semoga benar... ?LoveReads 429 | R a t u
- b u k u . b l o g s p o t . c o m Bab 15 Kuburu Troll ke Ujung Dunia! Aku kirim ulang
emailku, 3 kali! Hanya untuk memastikan... Aku mondar-mandir, lalu duduk lagi dengan
doa harapanku, berdiri lagi...mataku bergerak ke tiga titik saja, kotak masuk, chatroom,
dan jam dinding! Bunyi ting yang keluar dari laptopku menjadi dentingan terindah! Aku
berlari menggapai laptopku! Dari Theanna Rose. Dari TROLL!! Kubaca perlahan
jawaban Troll yang menyanjungku" "Mas!!"aku tahu aku telah memilih laki- laki tepat
yang hebat!" Aku bangga, Mas!...temukan aku, Mas"TRL -> Theanna Rose.L"Aku
mencintaimu, Mas?" Aku menatap pesannya tak berkedip. Aku telah menemukan jejak
yang benar! Jadi T dari TRL adalah Theanna...nama pengarang buku puisi itu adalah
Theanna, bukan Anna...bukan the Anna"bukan sang Anna" 430 | R a t u - b u k u . b l
o g s p o t . c o m Aku tersenyum"gaya Troll mengaburkan identitasnya" Aku buka
chatroomku. "Troll sayang...aku akan menemukanmu secepatnya! Tunggu aku,
Troll"aku tahu kamu tinggal di Singapura...aku pasti bisa menemukanmu Troll!" kataku
penuh semangat! "Mas...aku nggak tahu bagaimana cara Mas bisa sejauh ini, tapi aku
merasa sangat bahagia"banget! Aku bangga, Mas! Aku akan menunggu Mas,
selamanya kalau perlu?" kata Troll lagi. "Nggak! Aku nggak akan membuat kamu
menunggu aku terlalu lama! Kamu adalah penantangku Troll, tapi kamu adalah calon
istriku juga"doa kamu akan menguatkan aku, Troll!" kataku lagi. "Mas"doaku tak
pernah putus sejak pertemuan pertama kita...Aku mencintaimu, Mas..." kata Troll. "Aku
mencintai kamu Troll, tunggu aku sayang...aku berjanji...takdir sudah berbaik hati hari
ini?" kataku. ?LoveReads 431 | Benny:
Hari-hariku berjalan lebih indah dari biasanya. Setelah menemukan jejak Troll yang
pertama, aku fokus bagaimana cara menemukan Troll diantara jutaan orang di
Singapura. Mengecek ke KBRI disana" Atau melalui buku telpon" Tapi aku belum
mengetahui nama belakangnya ataupun apa kewarganegaraan Troll sebenarnya. Besok
aku berangkat ke Singapura, untuk memulai sesi dari rangkaian pengobatan penyakit
Disfungsi Ereksi yang kuderita. Aku pamit ke Troll bahwa aku akan menghadiri suatu
konvensi tekstil di Italia, aku akan offline selama 10 hari. Rangkaian tes yang akan aku
lakukan pasti menyita energi dan perhatianku, dan aku ingin menjalani pengobatan ini
dengan sungguh-sungguh! Aku melirik kalender, Troll akan menjalani pengangkatan
kista 4 hari lagi. Pas ketika aku sedang di Singapura sebenarnya. Aku mengetuk-ngetuk
meja dengan ujung bolpenku. Nama dokternya Camelia. Aku bisa melacak, dan
mengusut Troll melalui dokter ini...melalui rumah sakit 432 | R a t u - b u k u . b l o g s p
o t . c o m tempat Troll melakukan operasinya. Aku bertekad, akan mencoba menggali
sesuatu disana apabila waktu dan kondisi memungkinkan. "Permisi Pak Benny..." Aku
mendongak begitu mendengar ada suara memanggilku. "Masuk Triska?" kataku. Triska
masuk dan duduk dikursi depanku, entah mengapa wajahnya tampak merona. "Dari tadi
saya ketuk pintu, tapi Bapak nggak menyahut, jadi saya buka pintu langsung?" kata
Triska. "Nggak apa-apa, Tris"ada apa?" tanyaku. "Kata mbak Widi, besok Bapak cuti
10 hari?" tanya Triska. "Iya, saya ada keperluan pribadi, kenapa Tris?" tanyaku
penasaran karena wajahnya semakin memerah. Tiba-tiba dia meletakkan sesuatu di
mejaku. Aku mengambilnya dan tersenyum lebar! Kartu undangan pernikahan Triska
dengan seseorang yang bernama Hermanto! 433 | R a t u - b u k u . b l o g s p o t . c o
2Rose At The Second Sight - KY
m "Kamu akan menikah minggu depan! Selamat Triska! Selamat! Wah, diam-diam
kamu bergerilya juga ya?" candaku, sambil menjabat tangannya. "Ah, nggak juga sih,
Pak, udah lama pacarannya, 3 tahun"sempat putus sambung"waktu di Singapur saat
itu hubungan saya sedang kritis?" kata Triska merendah. Aku tersenyum, teringat
dengan wajah sembab dia, di hari kedua acara meeting dengan WHS. "Saya minta maaf
Triska, saya tidak bisa menghadiri acara paling penting dalam hidup kamu ini. Sekali lagi
selamat!" kataku dengan senyum lebar. Triska mengangguk terlihat bahagia.
Rose At The Second Sight Karya Ky di http://ceritasilat-novel.blogspot.com by Saiful Bahri Situbondo
"Tris"saya hanya penasaran, waktu itu, blind date ...tadi saya pikir kamu dapat suami
dari blind date itu?" kataku berusaha menuntaskan rasa penasaranku. "Hahaha,
bukan...waktu itu ada gosip pacar saya ikut blind date, jadi saya selidiki
kebenarannya..." jelas Triska dengan tersipu. Aku tertawa mendengar jawabannya.
Hampir aku mengeluarkan kalimat bahwa aku dulu sempat menduga dirinya sebagai
Troll...tapi aku batalkan seketika.
2Rose At The Second Sight - KY!!!
(re-pdf by http://cerita-silat.mywapblog.com)
434 | Ada satu hal lagi ganjalan yang tidak boleh
aku tunda-tunda lagi...Aku menunggu hingga Triska keluar dan menutup pintu
ruanganku. Aku segera menghubungi pengacaraku. Memintanya mengurus surat
perceraianku dengan Liana... Selesailah sudah cerita dari buku hidupku yang pertama.
Sad ending. "Kuingat nasehat tentang hidup dan cinta dari seorang bijak, Ketika kau
memulai sesuatu, berdoalah agar kau selamat, Lalu kau memiliki tanggung jawab untuk
segera bertindak, Namun jangan lupa kewajiban untuk memberi kata Tamat. Kau telah
dianugerahi alam untuk meraih buku kedua kehidupanmu, Lembar pertama kau isilah
dengan kalimat pelajaran yang kau dapat, Lembar kedua kau isilah dengan kalimat apa
yang harus kau ralat, Dan lembar selanjutnya akan terbentang siap menerima kalimat
bahagiamu!" ?LoveReads Benny: Papa memutuskan mama yang akan menemaniku
selama berobat ke Singapura. Papa tetap akan ke kantor, 435 | R a t u - b u k u . b l o g
s p o t . c o m menggantikan tugasku sementara. Dari bandara Changi, aku dan mama
ke hotel tempat mama akan menginap selama di Singapura. Mama menolak menginap
dirumah temannya karena jarak ke rumah sakitnya lebih jauh dibandingkan dari hotel.
Setelah check in dan menyimpan semua perlengkapanku dan perlengkapan mama,
kami langsung ke rumah sakit tempat dokter David praktek. Setelah melakukan
pendaftaran, aku memulai proses pemeriksaan awal, dari tes darah hingga tes kejiwaan.
Berdasarkan jadwal dan instruksi dokter pada kunjunganku yang terakhir, puasa sudah
kujalani dari kemarin untuk tes darah di laboratorium hari ini. Kesimpulan awal yang
didapat, DE yang kuderita bukan karena faktor kejiwaan dan bukan karena
penyumbatan dalam pembuluh darah akibat kadar kolestrol di dalam darah yang tinggi.
Berbagai tes aku lakukan, menurut dokter David, itu adalah prosedur normal yang
memang harus dilakukan agar tingkat keberhasilannya tinggi. Tes Perfusi menunjukkan
tekanan semburan darah di lengan lebih besar daripada yang di penis. Pada keadaan
Raden Banyak Sumba 5 Gema Di Ufuk Timur Karya Putu Prana Darana Srigala Iblis 2
Mandarin Cersil Mandarin
Cersil Indo Cersil Indonesia
Novel Barat Novel Barat
Novel Indo Novel Indonesia
Galeri Galeri
apabila halaman yg dicari tidak ada.Silahkan kembali dulu ke Menu Utama Blog Lama
Cersil Indo Cersil Indonesia
Novel Barat Novel Barat
Novel Indo Novel Indonesia
Galeri Galeri
apabila halaman yg dicari tidak ada.Silahkan kembali dulu ke Menu Utama Blog Lama